Suara.com - LG Electronics Indonesia (LG) meluncurkan TV premium terbaru LG, 98QNED89 dengan memulai debut dengan membuka pre-order terbatas hingga 23 Juni 2024.
TV dengan layar 98 inci dibuka dengan harga Rp62.999.000, LG memberikan penawaran istimewa.
Setiap pembelian satu unit LG 98QNED98, pembeli akan mendapatkan satu unit TV LG StanbyME.
LG 98QNED89 merupakan TV yang bakal mudah mencuri perhatian bagi pecinta film maupun gaming.
Hal ini dikatakan mewakili keberhasilan LG yang mengkolaborasikan dua teknologi terkini pada panel LED.
“Keberhasilan kolaborasi teknologi dengan kelengkapan kepintaran didalamnya, menjadikan QNED TV terbaru ini merupakan puncak baru dalam TV LED premium,” ujar Park Jae Il – Product Director Home Entertainment of LG Electronics Indonesia.
Dua teknologi terkini panel LED, sebenarnya tersirat pada penamaan LG bagi TV terbarunya ini.
Nama QNED TV menjadi gabungan dari dua teknologi utama penyusun layarnya yaitu Quantum Dot dan NanoCell (Emitting Diode).
Quantum Dot sendiri dikenal menjadi inovasi terkini panel TV LED.
Baca Juga: Bawa Layar Jumbo, Xiaomi TV Max 100 Rilis di Pasar Global
Bekerja dengan komponen menyerupai butiran kristal yang memanfaatkan tiga sumber cahaya yang menghasilkan warna dasar berbeda.
Karakteristik kristal yang mampu mereproduksi cahaya lebih baik dengan kontras lebih tinggi, membuat teknologi ini cepat diterima.
Berbeda halnya dengan QNED TV, LG mengkolaborasikannya dengan teknologi NanoCell miliknya sendiri pada panel LED berbasis Quantum Dot ini.
Berbentuk lapisan nanopartikel ekstra yang tersemat pada panel LED, teknologi NanoCell berfungsi sebagai filter warna yang menyaring cahaya dalam panjang gelombang cahaya yang dihasilkan panel LED dengan Quantum Dot tadi.
Proses ini menghasilkan spektrum warna lebih luas, tampilan lebih terang dengan kedalaman warna lebih dramatis.
“Penyempurnaan inilah yang membuatnya mampu menghasilkan reproduksi visual dengan kualitas tinggi meskipun dalam layar ultra besar,” ujar Vincent Martana Wenas, Head of Product Marketing Home Entertainment of LG Electronics Indonesia.
Berita Terkait
-
Tunjukkan Konsistennya, LG Raih TKDN Digital Display hingga 43,45 Persen
-
Lawan YouTube, Twitter X Disulap Jadi Aplikasi TV
-
LG Ajak Generasi Muda Bergaya Hidup Berkelanjutan lewat Better Life Festival
-
Daftar Harga Smart TV Xiaomi April 2024, Murah Mulai Rp 1 Jutaan
-
Sony Umumkan Harga Smart TV BRAVIA 7 Mini LED QLED 4K, Layar hingga 85 Inci
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Berapa Gaji Zinedine Zidane Jika Latih Timnas Indonesia?
-
Breaking News! Bahrain Batalkan Uji Coba Hadapi Timnas Indonesia U-22
-
James Riady Tegaskan Tanah Jusuf Kalla Bukan Milik Lippo, Tapi..
-
6 Tablet Memori 128 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Pelajar dan Pekerja Multitasking
-
Heboh Merger GrabGoTo, Begini Tanggapan Resmi Danantara dan Pemerintah!
Terkini
-
Bocoran iPhone Masa Depan: Kamera Selfie Bakal 'Hilang'
-
Update 20 Kode Redeem FC Mobile 11 November 2025, Klaim Gems dan Pemain 111-113 Gratis
-
PUBG Mobile Terancam Diblokir Prabowo, Komdigi Minta Game Online Patuh Aturan
-
Infinix XBOOK B14 Meluncur ke Indonesia, Laptop Tangguh dengan Sertifikasi Militer
-
Rincian Fitur Baru One UI 8 Samsung Galaxy A56, Ada AI Image Generator Nano Banana
-
Misteri Abad ke-20 Terpecahkan: Lubang Aneh di Peru Diduga sebagai Pasar Kuno
-
23 Kode Redeem FC Mobile 11 November 2025 Lengkap dengan Panduan Farm Gems dan Pemain OVR 113
-
31 Kode Redeem FF 11 November 2025, Skin Halloween Masih Tersedia Hingga Hadiah Baru
-
Layar Ponsel Tiba-Tiba Hitam Tapi Masih Menyala? Ini 10 Cara Memperbaikinya Sendiri
-
Penelitian Baru Ungkap Rahasia di Balik Leher dan Kaki Panjang Jerapah