Suara.com - Belum lama ini, cuitan salah satu netizen di X mencuri perhatian. Dalam cuitannya, netizen ini menemukan sebuah kuitansi bermeterai yang dipakai untuk membungkus gorengan yang ia beli seharga Rp 5.000 ini.
"Beli gorengan Rp 5 ribu bonus invoice Rp 181 juta, mana masih ada meterainya wkwk" tuli pemilik akun @mmaryasir.
Dalam cuitan tersebut, nampak sejumlah gorengan yang dibeli oleh netizen ini. Gorengan-gorengan tersebut kemudian dibungkus di dalam kantong kertas berwarna putih.
Netizen ini juga terkejut ketika melihat bahwa kertas bungkusan gorengan yang dipakai tersebut adalah sebuah kuitansi bukti pembayaran biaya senilai Rp 181 juta. Kuitansi ini memiliki meterai yang disematkan di kolom tanda tangan.
Temuan ini langsung saja menjadi viral di X hingga menuai berbagai komentar dari netizen. Banyak yang mencoba untuk menelusuri asal kuitansi bermeterai yang dipakai untuk bungkus gorengan ini.
Salah satu netizen dengan akun @wennyreads menyebut jika bungkusan gorengan tersebut benar adalah kuitansi dan bukan invoice. Diduga kuitans ini berasal dari SPJ pengadaan. Berdasarkan keterangan kuitansi, surat ini diduga berasal dari Dinas Komunikasi dan Informatika Pemerintah Kota Bandung.
"Ini kuitansi (bukan invoice), dan karena kuitansinya bermeterai (berarti arsip SPJ pengadaan), maka yang menjual kertas-kertas ini ke mamang tukang kiloan adalah Dinas Komunikasi dan Informatika Pemkot Bandung, bukan vendor" tulisnya.
Setelah menjadi viral di X, cuitan mengenai asal kuitansi bermeterai yang dipakai bungkus gorengan ini langsung menuai berbagai komentar dari netizen.
"Heh, kalau gitu berarti tetap aja dinasnya menyalahi aturan. Karena seharusnya arsip yang retensinya sudah habis itu dilakukan pemusnahan arsip yang dijual" balas netizen.
Baca Juga: Detik-detik Menegangkan Pesawat Saurya Airlines Jatuh di Nepal, Petugas Bandara Hanya Bisa Terdiam
"Dapat ilmu lagi dari perkara bungkus gorengan" komentar akun lainnya.
"Kominfo? Gak fisik, gak digital, butut amat yak kemampuannya" ungkap netizen.
Berita Terkait
-
3 Produk Sunscreen yang Viral di TikTok, Ada Punyamu?
-
Sampai Terpental! Viral Pemotor Nekat Tabrak Polisi di Lampu Merah, Netizen Curiga: Mungkin Bawa Barang Haram Pak
-
Bikin Tepok Jidat! Pria Pakai OTTD Kece Kepergok Curi Sepatu Adidas di Musala: Tampang Ganteng tapi Nyolong!
-
Video Kepanikan Terjadi Saat RS Citra Arafiq Kebakaran, Pasien Langsung Dievakuasi ke Masjid
-
Air Mata Bahagia Mengalir, Wanita Tunawisma Akhirnya Punya Rumah Baru Berkat Orang Ini
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
34 Kode Redeem FF 16 November 2025: Klaim Emote Bucin & Skin FFWS Permanen untuk Survivor Sejati!
-
17 Kode Redeem FC Mobile sebelum Event FootyVerse Lenyap, Ada 20.000 Gems dan WInger Lincah OVR 112
-
10 Fakta Kereta Petani di China yang Disebut-sebut Menginspirasi Indonesia
-
50 Kode Redeem FF Terbaru 15 November 2025, Klaim Bundle dan Emote Eksklusif Gratis
-
Youth Economic Summit 2025 : Perkembangan Transformasi Media Manfaatkan Kecanggihan Teknologi
-
23 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 15 November 2025, Gratis Icon 108+ dan Belasan Ribu Gems
-
Red Dead Redemption Hadir di Konsol Modern dan Mobile Mulai 2 Desember
-
7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
-
5 HP Memori Besar Paling Murah November 2025 di Bawah Rp 2 Jutaan, Performa Ngebut Anti Ngelag!
-
5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote