Suara.com - Rutin berlatih soal menjadi salah satu cara agar lancar mengerjakan saat tes calon pegawai negeri sipil (CPNS).
Peserta seleksi CPNS yang dinyatakan lolos secara administrasi akan menjalani dua kali tes, yakni SKD (seleksi kemampuan dasar) dan SKB (seleksi kemampuan bidang).
Berdasarkan Pengumuman Nomor: 02/PANPEL.BKN/CPNS/IX/2024 tentang Penyesuaian Jadwal Seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil Badan Kepegawaian Negara Tahun Anggaran 2024 diketahui jika tes SKD dijadwal mulai Tanggal 16 Oktober sampai 14 November 2024. Kemudian SKB dilangsungkan Tanggal 9-20 Desember 2024.
Suara.com telah merangkum bank soal CPNS untuk memudahkan kamu berlatih. Berikut ini rinciannya.
1. https://drive.google.com/file/d/1D_SfoII212ZN5O6Yc2iggHv7Q_kt279F/view
2. https://drive.google.com/file/d/1bd2iG68yuTMJdkXG8oTesID6PY2XxxJM/view
3. https://drive.google.com/file/d/18dY2e-AGV4OC2esg_tWMzaW3ytBqssES/view
4. https://drive.google.com/file/d/1kSahPNro5qKrK9oPjYGJ1pRXJtnWthEv/view
5. https://docs.google.com/file/d/0B-IyPs8C5zpzTzZZeTE2amg3dlk/view
6. https://drive.google.com/file/d/116PWUUbijhB8mRSbimNdlBrl5AP0rJBc/view
7. https://drive.google.com/file/d/1SUKklVECwxjYUZ_ffH2CmAw_rYlO9bkD/view
8. https://drive.google.com/drive/folders/1Rqu1Ur-NniMXlsxx1Iieu5q6sFWPiZme
9. https://drive.google.com/drive/folders/1v1qEH1g2kPWtP7iOvilW_-Qx6xni3hZU
Untuk melengkapi itu, peserta tes SKD CPNS juga wajib tahu kisi-kisi.
Kisi-kisi soal TWK CPNS 2024
- Nasionalisme: Mengukur seberapa baik peserta dapat mewujudkan kepentingan nasional.
- Bela negara: Mengukur kemampuan peserta dalam memahami nilai-nilai Pancasila, UUD 1945, dan NKRI.
- Pemahaman Integritas: Menilai kemampuan peserta dalam kejujuran, komitmen, dan konsistensi mencapai tujuan.
- Bahasa Negara: Menilai kemampuan peserta dalam menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar.
Kisi-kisi soal TIU CPNS 2024
- Kemampuan verbal: Analogi, silogisme, dan analitis.
- Numerik: Berhitung, deret angka, perbandingan kuantitatif, dan soal cerita.
- Figural: Analogi, ketidaksamaan, dan serial dalam bentuk gambar.
Kisi-kisi soal TKP CPNS 2024
Baca Juga: Simulasi CAT CPNS 2024 Gratis di Situs Resmi, Asah Kemampuan Sebelum Tes SKD dan SKB
- Pelayanan publik: Menilai perilaku keramahtamahan dalam memenuhi kebutuhan orang lain sesuai wewenang.
- Sosial Budaya: Menilai kemampuan beradaptasi dalam masyarakat yang beragam.
- Profesionalisme: Menilai pelaksanaan tugas sesuai tuntutan jabatan.
- Jejaring kerja: Mengukur kemampuan peserta dalam membangun dan memelihara hubungan dengan pegawai lain.
- Teknologi Informasi dan Komunikasi: Mengukur kemampuan peserta memanfaatkan teknologi untuk meningkatkan kualitas kerja.
- Anti radikalisme: Mengetahui sikap, pengetahuan, dan tindakan peserta terhadap radikalisme.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- Resmi Gabung Persib, Bojan Hodak Ungkap Jadwal Latihan Kurzawa dan Kedatangan Markx
Pilihan
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
-
IHSG Anjlok 7 Persen Usai MSCI Soroti Transparansi dan Likuiditas Saham RI, BEI Buka Suara
-
IHSG Ambruk Hampir 8 Persen
Terkini
-
GoTo Perkenalkan Empat Inisiatif Baru untuk Perkuat Kesejahteraan Mitra Driver
-
Ubisoft Lakukan PHK Massal, 6 Proyek Game Besar Dibatalkan
-
7 Rekomendasi HP Memori 512 GB Paling Murah, Storage Lega Tanpa Takut Penuh
-
Xiaomi Pad 8 Kantongi Sertifikasi Komdigi, Harga Xiaomi Pad 7 Makin Murah
-
Fujifilm instax mini Evo Cinema dan instax mini Link+, Paduan Kamera Digital, Film Klasik, dan Video
-
Kapan MPL ID Season 17 Dimulai? Ini Jadwal dan Tim yang akan Bertanding
-
Siap Rilis, Konfigurasi Memori Xiaomi 17 Versi Global Bocor ke Publik
-
7 Rekomendasi HP Layar AMOLED Murah 2026, Tampilan Jernih Mulai Rp1 Jutaan
-
5 Rekomendasi HP Android Harga Murah Rp2 Jutaan Tahan Dipakai 5 Tahun Lebih
-
5 Rekomendasi HP Murah Harga 2 Jutaan Bisa Rekam Video 4K