Suara.com - EA Sports menghadirkan deretan kode redeem terbaru untuk pemain FC Mobile. Spesial dan masih aktif, berikut 9 kode redeem FC Mobile hari ini 28 Mei 2025.
Kode-kode ini dirilis bertepatan dengan momen seru Final La Liga 2025 dan event bergengsi Team of the Season (TOTS) yang masih terus berlangsung.
Karena setiap kode hanya tersedia dalam waktu terbatas dan memiliki jumlah klaim yang terbatas juga, jangan lupa untuk langsung klaim kode redeem tersebut.
Hadiah TOTS Spesial Langsung Klaim di FC Mobile!
Menariknya, untuk hari ini, EA Sports menghadirkan hadiah spesial TOTS (Team of the Season) bagi para pemain FC Mobile.
Melalui kode redeem ini, kamu berkesempatan untuk langsung mendapatkan pemain TOTS dengan OVR tinggi, mulai dari OVR 100 hingga 109.
Ini adalah momen terbaik untuk memperkuat tim dengan pemain bintang dari musim ini tanpa perlu melakukan grinding dalam waktu lama.
Beberapa pemain yang diprediksi akan masuk dalam daftar pemain La Liga TOTS di FC Mobile adalah Kylian Mbappe dengan nilai 109 OVR. Ada juga Lamine Yamal dengan 108 OVR dan Luka Modric dengan 107 OVR.
Selain menghadirkan pemain-pemain bintang dari liga-liga top, EA FC Mobile juga menambahkan sentuhan istimewa dengan kehadiran legenda-legenda sepak bola dalam bentuk TOTS Icons dan Heroes.
Baca Juga: 7 Kode Redeem FC Mobile Hari Ini 26 Mei 2025, Klaim Pemain OVR Tinggi
Beberapa ikon legendaris yang bisa kamu dapatkan antara lain Lilian Thuram sebagai bek kanan dengan rating OVR 109 hingga Marco van Basten sebagai striker dengan OVR 109.
Ada juga Saeed Al Owairan sebagai winger kanan dengan OVR 108. Tidak ketinggalan, ada juga Lothar Matthäus dan Steven Gerrard yang bermain sebagai gelandang tengah dengan OVR 108, serta Andriy Shevchenko sebagai striker dengan OVR 107.
Untuk bisa mendapatkan deretan pemain TOTS papan atas ini, kamu bisa mengikuti event TOTS dengan menyelesaikan tantangan harian dan mingguan.
Cara lainnya adalah dengan memanfaatkan TOTS Market Picks, di mana kamu menukar Extra Time Tokens dengan paket yang berisi pemain TOTS berperingkat tinggi.
Kartu-kartu TOTS ini tidak hanya menawarkan statistik yang luar biasa, tetapi juga desain eksklusif yang akan memperkuat skuadmu di berbagai mode permainan, menjadikan pengalaman bermain FC Mobile semakin seru dan kompetitif.
11 Kode Redeem FC Mobile Hari Ini 28 Mei 2025
Tag
Berita Terkait
-
7 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 28 Mei: Klaim Pemain OVR 107, 30 Juta Koin, dan Shards
-
38 Kode Redeem FC Mobile Terbaru Hari Ini, Dapatkan Hadiah Langka Sekarang Juga!
-
9 Kode Redeem FC Mobile Hari Ini 27 Mei 2025: Dapatkan Pemain Misterius OVR 109
-
12 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 27 Mei 2025, Klaim 81-97 OVR Player dan Pack Euro
-
8 Kode Redeem FC Mobile Hari Ini 27 Mei 2025, Klaim Berbagai Hadiah Termasuk Pemain OVR Tinggi
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 7 Sepatu Nike Tanpa Tali yang Praktis dan Super Nyaman untuk Lansia
Pilihan
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
-
Hashim dan Anak Aguan Mau Caplok Saham UDNG, Bosnya Bilang Begini
Terkini
-
50 Kode Redeem FF Terbaru 21 Januari 2026, Buruan Klaim Groza Yuji Itadori
-
7 HP Infinix RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan: Spek Gahar untuk Multitasking
-
5 HP Vivo dengan Baterai Tahan Lama Seharian, Kapasitas 6000 mAh Mulai Rp1 Jutaan
-
29 Kode Redeem FC Mobile 21 Januari 2026: Berburu Van der Sar dan Bocoran Event Cerita Bangsa
-
50 Kode Redeem FF Terbaru 21 Januari 2026, Klaim Item Jujutsu Kaisen Gratis
-
Oppo A6 5G Meluncur di Pasar Global, HP Murah Tangguh dengan Baterai 7.000 mAh
-
29 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 21 Januari 2026, Klaim 10.000 Gems dan Pemain TOTY 115-117
-
5 Rekomendasi Tablet Rp1 Jutaan RAM 8GB, Multitasking Lancar Anti Lemot
-
Ulang Tahun ke-5, Game Hitman 3 Hadirkan Fitur Cross-Progression
-
Teaser Beredar, HP Gaming Red Magic 11 Air Siap Rilis Global