Suara.com - JisuLife, merek global terkemuka dalam teknologi kipas portabel, hadir secara resmi di Indonesia melalui PT Datascrip sebagai distributor tunggalnya, membawa standar baru dalam inovasi kipas portable kualitas premium.
Perangkat JisuLife dilengkapi beragam fitur premium.
Mulai dari pengalir udara turbo, desain yang modern serta ergonomis, teknologi low noise, pengisian daya mudah dengan USB-C, hingga daya tahan baterai yang luar biasa.
"Selama ini, banyak masyarakat Indonesia yang tertarik dengan kipas JisuLife harus membelinya dari luar negeri atau menggunakan jasa titip (Jastip)," kata Bobby Ivan - Business Unit Assistant Director PT Datascrip, Jakarta, Selasa (3/6/2025).
Kini, dia menambahkan, dengan kehadiran resmi JisuLife di Indonesia melalui PT Datascrip, mereka bisa mendapatkan produk-produk premium ini dengan lebih mudah, harga yang lebih terjangkau, serta jaminan garansi resmi.
"Tak perlu repot jastip lagi, karena semua produk JisuLife kini tersedia di Indonesia dengan layanan purna jual yang lebih baik," imbuhnya.
JisuLife cocok bagi berbagai kalangan pengguna, termasuk penyuka kegiatan outdoor seperti pendaki gunung dan pecinta traveling, pekerja dengan mobilitas tinggi yang sering berpindah tempat, serta individu yang aktif berolahraga.
Selain itu, kipas portabel JisuLife juga ideal bagi mereka yang sering menggunakan transportasi umum atau bekerja di lingkungan tanpa penyejuk udara memadai.
JisuLife menawarkan berbagai seri produk yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan pengguna, mulai dari Handheld Fan Series, Neck Fan Series, hingga Clip Fan Series.
Baca Juga: PowerShot V1, Kamera Super Kompak Hasilkan Konten Kreatif dan Artistik
Setiap produk mengusung desain modern, performa tinggi, dan berbagai fitur unggulan yang menjadikannya lebih dari sekadar kipas portabel biasa.
Berikut adalah beberapa lini produk unggulan JisuLife yang kini tersedia secara resmi di Indonesia:
JisuLife Handheld Fan Series
Berdesain ergonomis dan daya tahan baterai yang lama, seri ini menawarkan kipas genggam performa tinggi dengan fitur canggih.
Handheld Fan Ultra1
Menghadirkan pengalaman kesejukan maksimal dengan desain yang tetap ringan dan portabel.
Berita Terkait
-
Canon Luncurkan Dua Printer Megatank Maxify GX2070 dan GX1070, Ditargetkan Terjual 1.000 Unit hingga 2024
-
Canon RF10-20mm f/4L IS STM, Lensa Zoom Ultra-Wide Terbaru
-
Canon Hadirkan imagePROGRAF TM Series, Large Format Printer Terbaru dengan Hasil Cetak Lebih Tajam
-
Canon PowerShot V10, Si Mungil yang Jadi Senjata Baru Vlogger dan Content Creator
-
Canon Perkenalkan Dua Pemindai Dokumen Terbaru Canon imageFORMULA DR-M140II dan DR-M1060II
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
Terkini
-
Candaan Bocor saat Live, Admin Medsos Wali Kota Surabaya Minta Maaf dan Mengundurkan Diri
-
23 Kode Redeem FC Mobile 2 November: Dapatkan Player Pack UCL, Rank Up Point, dan XP Trainer
-
23 Kode Redeem FF 2 November: Segera Klaim Skin SG2, Bundle, Diamond, dan Gloo Wall Gratis
-
5 Tablet Android dengan SIM Card yang Murah dan Praktis, Mulai Rp 1 Jutaan
-
5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
-
Cara Blur WhatsApp Web dengan Mudah, Anti Intip Saat di Kantor
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
MediaTek Dimensity 6400 Setara Chipset Apa? Bersaing dengan Snapdragon Berapa?
-
Intip Harga HP Infinix per November 2025, Spek Terbaik Mulai Rp1 Jutaan
-
18 Kode Redeem FC Mobile 2 November 2025, Klaim Pemain Gratis OVR 113 Terbatas