Tekno / Gadget
Selasa, 13 Januari 2026 | 12:31 WIB
Poster RedMagic 11 Air. (RedMagic)
Baca 10 detik
  • RedMagic 11 Air akan resmi diluncurkan di China pada hari Selasa, 20 Januari 2026, pukul 15.00 waktu setempat.
  • Perangkat ini dikabarkan memiliki baterai terbesar di seri Air, sistem pendingin uap inovatif, dan chip Snapdragon 8 Elite.
  • Smartphone ini mengadopsi layar penuh 6,85 inci 120Hz berkat kamera depan 16 MP di bawah layar.

Layarnya menggunakan panel OLED seluas 6,85 inci dengan refresh rate 120Hz yang mulus.

Sektor daya menjadi salah satu yang paling menonjol, dengan rumor baterai berkapasitas 7.000 mAh dan dukungan pengisian cepat 120W.

Itu menjadikannya baterai terbesar di seri Air. Semua kekuatan ini dibungkus dalam bodi ramping dengan ketebalan hanya 7,85 mm.

Load More