- ONIC hadapi laga hidup mati lawan Team Liquid PH pukul 15.00 WIB.
- Kekalahan dari TLPH akan membuat perjalanan ONIC di M7 resmi berakhir.
- Alter Ego menunggu pemenang antara Team Spirit melawan Yangon Galacticos hari ini.
Suara.com - M7 World Championship atau Kejuaraan Dunia M7 Mobile Legends memasuki Day 3 atau hari ketiga pada 22 Januari 2026. Terdapat jadwal M7 Mobile Legends hari ini (22/01/2026) untuk kalian penggemar eSports MOBA.
Sebagai informasi, laga Alter Ego (Indonesia) vs Aurora PH (Filipina) sudah berlangsung pada 21 Januari lalu.
Perwakilan Indonesia harus turun ke Lower Bracket usai tumbang 1 vs 3 atas Aurora PH.
Alter Ego nantinya akan menempati slot pada Match 11. Match tersebut mempertemukan Alter Ego vs Team Spirit atau Yangon Galacticos.
Itu berarti pemenang TS vs Yangon yang berlangsung pada siang hari ini bakal menentukan penantang Alter Ego.
ONIC sendiri sudah turun lebih dulu di Lower Bracket usai kalah 0 vs 2 atas Alter Ego pada Knockout Day 1.
ONIC Main Jam Berapa?
Berdasarkan jadwal yang diberikan oleh Moonton, ONIC bakal main hari ini (22 Januari 2026) pada pukul 15.00 WIB.
Sebagai catatan, jadwal tersebut dapat mundur apabila pertandingan Team Spirit vs Yangon Galacticos memakan waktu lebih lama.
Baca Juga: Ulang Tahun ke-5, Game Hitman 3 Hadirkan Fitur Cross-Progression
Laga AE sendiri sempat mundur mengingat pertandingan SRG vs Aurora Turki berjalan lebih dari dua jam.
Skor 3-2 membuat laga SRG vs Aurora Turki berlangsung sengit dan lama.
Dua pertandingan awal pada hari ini merupakan laga 'hidup mati' di Lower Bracket. Laga tersebut mencakup TS vs YG dan ONIC vs TLPH.
Pertandingan selanjutnya adalah Aurora PH vs SRG. Itu merupakan laga Final Upper Bracket. Tim yang menang pada fase tersebut dijamin meraih tiket Grand Final.
Berikut detail jadwal M7 Mobile Legends hari ini (21/01/2026) dan jawaban ONIC main jam berapa:
- Team Spirit vs Yangon Galacticos: pukul 11.00 WIB (Best of 5)
- ONIC vs Team Liquid PH: pukul 15.00 WIB (Best of 5)
- Aurora PH vs Selangor Red Giant: pukul 19.00 WIB (Best of 5)
Apabila menang lawan TLPH, ONIC bakal melaju di slot Match 10. Mereka akan melawan Aurora Turki yang sebelumnya turun ke Lower Bracket.
Berita Terkait
Terpopuler
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
Terkini
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 10 Halaman 101-102: Soal Pronomina-Kalimat Persuasif
-
Bocoran Harga Motorola Signature: HP Flagship dengan Sensor Premium Sony dan Chip Anyar
-
39 Kode Redeem FC Mobile 22 Januari 2026: Trik Hoki Dapat Maldini 117 dan CR7
-
Spesifikasi Nubia A76 5G: HP 5G Murah Sejutaan dengan Fitur AI dan Kamera 50 MP
-
46 Kode Redeem FF 22 Januari 2026, Prediksi Bundle Nobara Kugisaki Hingga Groza Yuji Itadori
-
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 10 Halaman 91 Kurikulum Merdeka: Isi Tabel Teks Negosiasi
-
Peningkatan Biaya Memori, Analis Prediksi Harga Nintendo Switch 2 Bakal Lebih Mahal
-
4 HP Baterai 6500 mAh Terbaik Mulai Rp1 Jutaan: RAM Besar, Awet buat Multitasking
-
5 HP dengan Kamera Terbaik RAM Besar Mulai dari Rp2 Jutaan, Lancar Buat Edit Video
-
Indihome Gangguan Massal, Begini Langkah Pengguna Jika Muncul Notifikasi Eror