5. realme P3 Lite – Tipis, NFC, dan Baterai 6300 mAh
Kelebihan utama:
- RAM 4GB + RAM virtual hingga 8GB
- Storage 128GB
- Layar 120Hz Eye Comfort Display
- Baterai jumbo 6300 mAh
- Desain super tipis 7,79 mm
- NFC & fitur AI Eraser
realme P3 Lite unggul dari sisi desain dan fitur. Walau tipis dan ringan, baterainya justru paling besar di daftar ini. Ditambah NFC dan fitur AI, HP ini terasa lebih “mahal” dari harganya.
Cocok untuk: pengguna modern yang butuh NFC dan desain stylish. Harga sekitar Rp1,6 jutaan.
Mencari HP murah RAM besar harga 1 jutaan kini bukan hal sulit. TECNO, Xiaomi, POCO, Infinix, hingga realme berlomba menghadirkan spesifikasi terbaik di harga terjangkau. Mulai dari RAM hingga 16GB, layar 120Hz, baterai jumbo, sampai fitur NFC, semuanya kini bisa Anda dapatkan tanpa harus keluar budget besar.
Tinggal sesuaikan dengan kebutuhan Anda:
- Fokus kamera? Pilih Redmi A5
- RAM super besar? Infinix Smart 10 Plus
- Desain & fitur lengkap? realme P3 Lite
Semoga rekomendasi ini membantu Anda menemukan HP murah ram besar terbaik sesuai kebutuhan dan budget.
Kontributor : Rishna Maulina Pratama
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 63 Kode Redeem FF Terbaru 21 Januari: Ada Groza Yuji Itadori, MP40, dan Item Jujutsu
- 5 Motor Bekas 6 Jutaan Cocok untuk Touring dan Kuat Nanjak, Ada Vixion!
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Toyota Vios Bekas Tahun Muda Pajaknya Berapa? Simak Juga Harga dan Spesifikasi Umumnya
- Mobil 7 Seater dengan Harga Mirip Mitsubishi Destinator, Mana yang Paling Bertenaga?
Pilihan
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
-
5 Rekomendasi HP Rp1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik Januari 2026, Handal untuk Gaming dan Multitasking
-
Harda Kiswaya Jadi Saksi di Sidang Perkara Dana Hibah Pariwisata
-
Aksi Jual Asing Marak, Saham BBCA Sudah 'Diskon' Hampir 10 Persen
Terkini
-
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
-
Baterai HP Cepat Habis dan Panas? Waspada Penyadapan, Ini Cara Mengecek HP Disadap atau Tidak
-
6 HP RAM 12 GB Baterai Badak Harga di Bawah Rp2 Juta, Gaming Lancar Anti Ngelag
-
Adu Spek Redmi Note 15 5G vs Realme C85 5G: Pilih HP Murah Rp3 Jutaan yang Mana?
-
Video Gameplay Resmi Forza Horizon 6 Beredar, Siap Debut pada Mei 2026
-
5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
-
5 Rekomendasi Tablet Huawei Terbaik 2026 Sesuai Budget Kamu
-
Dimensity 7100 Setara Snapdragon Berapa? Jadi Chipset Kencang HP Midrange Murah
-
Daftar Harga Redmi Note 15 Series, Mulai Rp2 Jutaan dengan Spek Makin Gahar
-
5 Rekomendasi HP Rp1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik Januari 2026, Handal untuk Gaming dan Multitasking