Suara.com - Ulah nakal penyanyi asal Kanada, Justin Bieber, rupanya turut membuat kesal aktor, yang juga menjadi host program acara Funny or Die, Zach Galfianakis.
Dalam acara itu, Zach Galfianakis secara terang-terangan mengungkapkan ketidaksukaannya kepada Bieber. Bahkan saat memperkenalkan tamunya itu, Zach Galfianakis menyebut Justin Bieber dengan "Justin "Beevers" (berang-berang).
"Sikap konyolmu tidak akan berlaku di acara saya," ancam Zach Galfianikis.
Mendengar ucapan tersebut, Justin Bieber hanya terdiam, sambil memperhatikan Zach Galfianakis.
Usai ancaman tersebut keduanya pun melanjutkan sesi wawancara. Namun, lewat pandangannya, Zach Galfianakis tetap mempertunjukkan ketidaksukaan terhadap Justin Bieber.
Dan pada puncaknya, Zach Galfianakis, yang tampak murka, kembali memarahi Justin Bieber. "Kamu tahu, saya tidak suka dengan sikapmu. Kamu terlalu muda untuk merokok, ngebut-ngebutan," kata Zach Galfianakis sambil membuka ikat pinggannya dan menyabet lantai persis di samping Justin Bieber.
"Maaf saya menyabet kamu. Menyabet anak kecil bukanlah hal baik. Tapi saya sudah anggap kamu bukan anak kecil. Jadi sebetulnya saya bisa benar-benar menyabet kamu dengan ikat pinggang saya," kata Zach Galfianakis.
Berita Terkait
-
6 Artis Hollywood yang Berjuang Melawan Penyakit Lyme, Terbaru Bella Hadid
-
Justin Bieber Unggah Foto dengan Perempuan Hamil, Hailey Mengandung Aka Kedua?
-
Sabrina Carpenter, Justin Bieber, Karol G Jadi Headliners Coachella 2026
-
HOT! Esensi Lagu Justin Bieber Walking Away: Ada Komitmen Tersembunyi?
-
Trending YouTube, Fakta MV 'Yukon' Justin Bieber dan Hubungan Romansa
Terpopuler
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
- Kompetisi Menulis dari AXIS Belum Usai, Gemakan #SuaraParaJuara dan Dapatkan Hadiah
- Ini 5 Shio Paling Beruntung di Bulan Oktober 2025, Kamu Termasuk?
- Rumah Tangga Deddy Corbuzier dan Sabrina Diisukan Retak, Dulu Pacaran Diam-Diam Tanpa Restu Orangtua
Pilihan
-
Dean James Cetak Rekor di Liga Europa, Satu-satunya Pemain Indonesia yang Bisa
-
Musim Hujan Tiba Lebih Awal, BMKG Ungkap Transisi Musim Indonesia Oktober 2025-2026
-
Bahlil Vs Purbaya soal Data Subsidi LPG 3 Kg, Pernah Disinggung Sri Mulyani
-
3 Rekomendasi HP 1 Jutaan Baterai Besar Terbaru, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Menkeu Purbaya Pernah Minta Pertamina Bikin 7 Kilang Baru, Bukan Justru Dibakar
Terkini
-
Pakar UGM Sebut Program MBG Cacat Sejak Awal, Dirancang untuk 'Bancakan' Politik
-
Lama Tak Terdengar, Lidya Pratiwi Banting Stir Jadi YouTuber Kuliner Halal
-
Terkuak Pratama Arhan Urus Perceraian dengan Aziza Sejak Mei 2025
-
Nikita Mirzani Bongkar Kelakuan Vadel di Penjara: Sesumbar Soal Lolly ke Napi Lain
-
Sirkuit Mandalika Siap Tempur! MotoGP Indonesia 2025 Resmi Digelar Besok
-
Terjebak TPPU Rp4 Miliar, Nikita Mirzani: Ini Bukan Pidana, Tapi...
-
Viral! Video Orientasi Mengerikan di Bitung: Siswa Dilucuti, Dipukuli, Lalu Diancam
-
RKUHAP Dikritik Keras! Koalisi Masyarakat Sipil Tuntut Klarifikasi DPR
-
Nikita Mirzani Tampil Memukau di Ruang Tahanan, Batik Anne Avantie Jadi Sorotan
-
Ulasan MBG Kini Ada Wadahnya! Siswa, Orangtua, dan Guru Bisa Beri Penilaian Langsung