Suara.com - Biar Nggak Bosan Saat Liburan, Ini Tips Traveling dari Nicholas Saputra
Sudah bukan rahasia umum jika aktor tampan Nicholas Saputra punya hobi jalan-jalan atau traveling. Nah, saking seringnya traveling, Nicholas Saputra punya kiat khusus saat traveling, kuncinya ada di purpose atau mencari tujuan perjalanan.
"Mungkin tips yang bisa saya kasih, kalau mau traveling coba bikin purpose, bikin tema seperti apa, jadi misalnya saya mau eksplor restoran, saya mau coba temanya makanan, destinasinya saya pilih yang kira-kira saya bisa mencicipi beberapa restauran beberapa tempat yang bisa menarik, untuk menjadi cerita saya sendiri," ujar Nicholas Saputra dalam acara Traveloka di The Pavilion, Kemang, Jakarta Selatan, Jumat (7/11/2019).
Nicholas Saputra juga mengingatkan tempat menginap harus tetap berdasarkan purpose itu sendiri. Misalnya saja ia ingin mempelajari sejarah dengan menelusuri museum, maka sangat penting mencari jalur utamanya. Sehingga setiap perjalanan akan bermakna dan berhasil menemukam apa yang dicari.
Video Editor: Fatikha Rizky Asteria N
Tag
Berita Terkait
-
Senderan di Bahu Nicholas Saputra, Raisa Langsung Dijodoh-jodohkan
-
Kolaborasi Kunci Sukses: Bagaimana 'Co-Branding 5.0' Mendorong Kebangkitan Sektor Pariwisata RI
-
Jelajahi Pacitan: Panduan Lengkap Destinasi Wisata Surga Tersembunyi di Jawa Timur
-
Tokyo Jadi Juara! Destinasi Wisata Paling Hits di Dunia Versi TOURISE Awards 2025
-
Maladewa Ubah Model Pariwisata Jadi Integrated Development Berbasis Keberlanjutan
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Fakta Sebenarnya di Balik Isu Rektor UGM Akui Jokowi Suap Rp100 Miliar untuk Ijazah Palsu
-
Sidak Bea Cukai, Purbaya Heran Barang Rp117 Ribu Dijual Rp50 Juta di Pasaran
-
Acara Keseruan Youth Economic Summit 2025
-
Jennifer Coppen Tanggapi Isu Dijodohkan dengan Na Daehoon, Tegaskan Hanya Rekan Kerja
-
Pendamping Hukum Duga Suku Anak Dalam Jadi 'Kambing Hitam' Sindikat Penculikan Bilqis
-
Diungkap Sang Anak, Menkeu Purbaya Tak Setuju Soal Redenominasi Rupiah
-
Profil Timur Kapadze, Calon Pelatih Timnas Indonesia Sukses Antar Uzbekistan ke Piala Dunia 2026
-
Kantor PSSI Digruduk Ultras Garuda Menuntut Erick Thohir Out
-
Putra PB XIII Tiba-Tiba Dinobatkan Jadi PB XIV, Rapat Keraton Solo Berubah Ricuh
-
Gaji Timur Kapadze Terungkap, Tak Sampai Separuh dari Kluivert dan Shin Tae-yong