Suara.com - Masyarakat dibuat heboh dengan video petugas medis melayani tes virus corona di rumah mewah yang viral di media sosial. Dalam video itu terlihat juga Ketua Umum PSSI, Komjen Pol Mochammad Iriawan (Iwan Bule) berseragam polisi turut meninjau tes medis tersebut.
Dalam video berdurasi 1.30 menit itu memperlihatkan sebuah bus besar putih bertuliskan 'pelayanan kesehatan' terparkir di halaman depan rumah. Seorang pria yang merekam video pun menjelaskan tujuan kehadiran bus kesehatan itu.
"Tujuannya adalah buat tes Covid-19, seluruh karyawan, keluarga besar, anak, cucu, semuanya, pembantu, supir, sekuriti" ujar pria yang merekam video tersebut.
Menanggapi viralnya video ini, Komisioner Ombudsman Alvin Lie melalui pesan instant Whatsapp yang diterima oleh Suara.com menyebut, praktik semacam ini sangatlah tidak adil untuk rakyat Indonesia dan amat sangat diskriminatif.
Selanjutnya, atas nama Ombudsman sebagai lembaga yang mengawasi pelayanan publik, Alvin Lie dengan tegas menyatakan bahwa praktik semacam ini harus dihentikan. Selengkapnya, tonton dalam video ini
Video Editor: Fatikha Rizky Asteria N
Berita Terkait
-
PSSI Era Erick Thohir 'Contek' Cara Iwan Bule untuk Cari Pelatih Baru Timnas Indonesia
-
STY Kerap Digoreng Isu Bahasa, Penjelasan Eks Ketua Umum PSSI Berikan Tamparan Menohok!
-
2 Alasan Logis, Shin Tae-yong Harus Kembali Jadi Pelatih Timnas Indonesia versi Iwan Bule
-
Pencetak 99 Gol di Liga Asia Masuk Rekomendasi Eks Petinggi PSSI Jadi Calon Pelatih Timnas Indonesia
-
Dear Erick Thohir, Iwan Bule Minta PSSI Pertimbangkan STY
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
-
Unilever Jual Sariwangi ke Grup Djarum Senilai Rp1,5 Triliun
Terkini
-
Prabowo Komentari Podcast di Sosial Media: Banyak Pakar Bicara Asal
-
Doktif Bersyukur Richard Lee Tersangka, Minta Polisi Segera Lakukan Penahanan
-
Kampanye Sekian Tahun, Prabowo Konsisten Fokus pada Swasembada Pangan
-
Singgung Pihak yang Nyinyir, Prabowo: Kita Akan Bekerja dengan Bukti
-
Film Timur: Misi Penyelamatan Sandera di Hutan Papua, Taruhan Nyawa Demi Harga Diri!
-
Strategi KB Bank Mengejar Posisi 10 Bank Terbesar
-
Berhasil Lewati Masa Terberat dalam Hidup, Semangat Baru ODHIV di Tahun 2026
-
Perpustakaan Masuk Mal, Strategi Pemkot Tingkatkan Literasi
-
Bukan Sekadar Rapat Biasa: Prabowo Siap 'Jewer' Menteri jika Kinerja Tak Sesuai Target
-
Ditanya Harapan Tahun Baru, Andre Taulany Ingin Nikah Lagi