Suara.com - Lukisan Mona Lisa dikabarkan diserang pada akhir pekan dalam kasus percobaan vandalisme yang aneh.
Mengutip dari Marca, seorang pengunjung Museum Louvre di Paris mencoba memecahkan kaca yang melindungi lukisan terkenal itu dan kemudian mengoleskan sesuatu yang tampak seperti hiasan kue di permukaannya. Beruntung pelaku vandalisme itu tidak berhasil memecahkan kaca pelindung dan lukisan itu tidak rusak.
Penyerang tampaknya seorang pria yang menyamar sebagai wanita tua, yang dilaporkan melakukan aksi publisitas terkait perubahan iklim.
“Pria itu berada di kursi roda. Dia mengenakan pakaian putih dan memakai wig panjang," kata Sergio Migliaccio, yang menyaksikan kejadian itu, kepada NBC News.
"Tiba-tiba pria itu melompat dari kursi roda dan, dengan mawar merah di antara bibirnya, dia memanjat pagar dan menyerang Mona Lisa dengan kue."
Creative/Video Editor: Amel/Heriyanto
Berita Terkait
-
J-Hope BTS Ungkap Tipe Cewek Ideal di Lagu Terbaru 'Mona Lisa'
-
Soojin MONA LISA: Lagu Penuh Jerat Persona yang Tidak Bisa Buatmu Berpaling
-
Tetap Tegar Meski Diintimidasi Kekuasaan, Rocky Gerung Sebut Senyum Megawati Lebih Indah Ketimbang Mona Lisa
-
Parah, Lukisan Mona Lisa Dilempar Sup oleh Aktivis Lingkungan
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
- 3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
Pilihan
-
James Riady Tegaskan Tanah Jusuf Kalla Bukan Milik Lippo, Tapi..
-
6 Tablet Memori 128 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Pelajar dan Pekerja Multitasking
-
Heboh Merger GrabGoTo, Begini Tanggapan Resmi Danantara dan Pemerintah!
-
Toyota Investasi Bioetanol Rp 2,5 T di Lampung, Bahlil: Semakin Banyak, Semakin Bagus!
-
Gagal Total di Timnas Indonesia, Kluivert Diincar Juara Liga Champions 4 Kali
Terkini
-
Kabar Penyederhanaan Nominal Rp1000 Jadi Rp1, Istana Beri Jawaban
-
Soeharto Resmi Pahlawan Nasional, Prabowo: Janganlah Kita Lupakan Jasa Pemimpin Terdahulu
-
Raisa Ungkap Kisah Perpisahan di Atas Panggung: Sejauh Ini Tanpa Dia, Aku Oke-oke Aja
-
Amanda Manopo Pasca Nikah: Jadi Rajin Masak, Sebut Kenny Austin 'Suami Takut Istri'
-
Amanda Manopo Sebut Kenny Austin Kaget Punya Istri seperti Dirinya: Dia Harus Adaptasi
-
Soal Insiden SMAN 72 Jakarta, Prabowo Desak Guru Lebih Peduli pada Siswa
-
Belum Habis, Timnas Indonesia Masih Berpeluang Lolos ke 32 Besar Piala Dunia U-17 2025
-
JK: Mafia Tanah Harus Dilawan, Jangan Masyarakat Jadi Korban!
-
Viral Kurir Antar Paket MBG untuk Siswa SD Lewat Jalan Rusak
-
Jadi Pahlawan Nasional, Keluarga Marsinah Menangis dan Cium Foto Kakak di Istana