Suara.com - Pemotretan prewedding Kiky Saputri dan tunangannya, Muhammad Khairi kembali mencuri perhatian. Kalau sebelumnya outfit hitam putih, kali ini dengan outfit serba hitam.
Kiky mengenakan dress seksi dengan detail transparan di bagian atasnya dan belahan tinggi di bagian bawahnya. Rambutnya dicepol ke atas. Makeupnya bikin wajahnya manglingi hingga disanjung skill MUA-nya kelas dewa karena bisa membuat Kiky begitu cantik.
Sementara itu, calon suami Kiky Saputri tampil gagah dengan setelan jas yang dipadukan dengan dalaman model turtleneck,
Diunggah fotografer Rio Motret yang mengunggah foto mereka, ada satu foto eksklusif permintaan khusus Kiky Saputri.
Ternyata Kiky Saputri pose berani minta dipangku calon suaminya. Kesan dari foto itu Kiky seksi dan berani. Pose ini direquest spesial sama Kiky loh gaes. Nggak nyangka ternyata Kiky bisa sexy juga. Semua wanita bisa sexy pada waktunya ya gaes," tulis Rio Motret mengungkap di balik foto prewedding super mesra itu. Simak video lengkapnya!
Voice Over/Video Editor: Azy/Welly
Berita Terkait
-
Pernah Digaji Rp20 Ribu Sehari, Kiky Saputri Cerita Sempat Makan Nasi dengan Biskuit
-
Sule Tak Dapat Job TV 3 Tahun Gara-gara Tolak Di-roasting, Kasus Kiky Saputri atau Shandy Aulia?
-
Jejak Digital Kiky Saputri Sindir Jennie Malas Diungkit, Imbas Terciduk Nonton Konser BLACKPINK
-
Ingat Momen Resepsi, Kiky Saputri Mau Nikah Lagi
-
Kiky Saputri Dapat Ucapan Ultah Tak Lazim dari Andre Taulany, Bikin Pusing Orang yang Membacanya
Terpopuler
- 6 Sepatu Adidas Diskon 60 Persen di Sports Station, Ada Adidas Stan Smith
- Kronologi Lengkap Petugas KAI Diduga Dipecat Gara-Gara Tumbler Penumpang Hilang
- 5 Moisturizer dengan Alpha Arbutin untuk Memudarkan Flek Hitam, Cocok Dipakai Usia 40-an
- 15 Merek Ban Mobil Terbaik 2025 Sesuai Kategori Dompet Karyawan hingga Pejabat
- 10 Mobil Terbaik untuk Pemula yang Paling Irit dan Mudah Dikendalikan
Pilihan
-
Viral Tumbler Tuku di Jagat Maya, Berapa Sebenarnya Harganya? Ini Daftar Lengkapnya
-
Tidak Ada Nasi di Rumah, Ibu di Makassar Mau Lempar Anak ke Kanal
-
Cuaca Semarang Hari Ini: Waspada Hujan Ringan, BMKG Ingatkan Puncak Musim Hujan Makin Dekat
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
Terkini
-
Heboh! Kasus Tumbler KRL Melebar, Anita Dewi Dipecat dan Suaminya Terancam Menyusul
-
Virgoun Diduga Menyindir Inara Rusli Lewat Ucapan Soal Moral dan Agama
-
Lahir Kemimpinan Baru Keraton Solo Era PB XIV Purboyo, Manuver Politik Kian Tajam
-
Disebut Tanpa Arah, PSSI Era Erick Thohir Diserang PSTI Soal Roadmap
-
Fakta Baru Kematian Diplomat: Arya Daru 24 Kali Check In dengan Vara, Keluarga Desak Polisi
-
Kuasa Hukum Ungkap Tiga Sidik Jari di Lakban Arya Daru Belum Dianalisis Aparat
-
Heboh Kabar Shin Tae-yong Siap Latih Timnas Malaysia
-
Susah Payah Jadi Orang Batak, Akting Sarah Sechan Ambyar Karena Bisikan Derby Romero
-
Main di Series Sugar Baby, Davina Karamoy Lakukan Riset Khusus
-
Meski Tanpa Stempel PBNU, Gus Tajul Tegaskan Surat Pemberhentian Gus Yahya Tetap Valid