Suara.com - Verrell Bramasta memutuskan menjajal terjun ke dunia politik dengan bergabung dengan Partai Amanat Nasional (PAN). Keputusannya itu telah dikonfirmasi oleh Wakil Ketua Umum PAN Viva Yoga Mauladi pada Rabu (8/2/2023).
Melalui akun Instagram PAN, @amanatnasional, terlihat beberapa unggahan video yang menampilkan Verrell Bramasta mengenakan jas biru.
Dalam unggahan tersebut, Verrell terlihat kompak tersenyum bersama Waketum Perempuan Amanat Nasional sekaligus putri Zulkifli Hasan, Futri Zulya Savitri.
Bergabungnya anak Venna Melinda itu sebagai kader partai akan diumumkan secara resmi oleh PAN pada Kamis (9/2/2023). Agenda itu akan digelar di Kantor DPP PAN Jalan Warung Buncit Raya No. 1 A Kalibata, Pancoran, Jakarta Selatan.
Tak hanya itu, perkenalan Verrell Bramasta sebagai kader PAN juga akan dihadiri langsung oleh Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan. Selain itu, hadir pula Waketum Perempuan Amanat Nasional dan anggota DPR Fraksi PAN Eko Hendro Purnomo.
Berkaitan dengan keputusan itu, menarik membahas sumber kekayaan Verrell Bramasta yang terjun dunia politik.
Voice Over/Video Editor: Awa/Welly
Berita Terkait
- 
            
              Melejit di Puncak Survei Cawapres, Menkeu Purbaya: Saya Nggak Tertarik Politik
 - 
            
              Gaya Koboi Bikin Gibran-KDM Keok, PAN Sulit Gaet Purbaya usai Masuk Bursa Cawapres, Mengapa?
 - 
            
              PAN Mau Jadikan Purbaya Cawapres? Popularitasnya Kalahkan Dedi Mulyadi dan Gibran
 - 
            
              Menkeu Purbaya Masuk Bursa Cawapres Terkuat Kalahkan Dedi Mulyadi, PAN Malah Ragu Ajak Gabung?
 - 
            
              Nasib Eko Patrio dan Uya Kuya di DPR RI Masih Menggantung, Waketum PAN Bilang Begini
 
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              Pengadilan Agama Buka Suara, Teka-teki Perceraian Jule dan Na Daehoon Terjawab
 - 
            
              Terkait Kasus Narkoba, Onad Dapat Nasihat Langsung dari Habib Jafar
 - 
            
              Wakil Wali Kota Bandung Erwin Terseret Korupsi, 7 Jam Diperiksa Sejumlah Barang Disita
 - 
            
              Bukan Danantara, Ekonom Sebut Pemerintah Siap-siap Talangi Utang Proyek Whoosh
 - 
            
              Keceplosan, Raffi Ahmad Bongkar Rahasia Gading Marten dan Medina Dina Pacaran
 - 
            
              'Selamanya' Dendi Nata: Sebuah Pesan Kuat untuk Menghargai Waktu Bersama
 - 
            
              Ada Kesepakatan yang Ditandatangani, Komedian Bedu dan Istri Resmi Cerai
 - 
            
              Gugatan Cerai Raisa Andriana Terancam Ditolak Hakim, Ini Alasannya
 - 
            
              Totalitas Main Padel, Lutut Raffi Ahmad sampai Berdarah
 - 
            
              Jonatan Christie Kampiun Hylo Open 2025 Usai Gilas Jagoan Denmark