Suara.com - Nursyah, ibunda Indah Permatasari baru-baru ini menyampaikan tanggapannya terkait sang putri dan suaminya, Arie Kriting yang mudik ke rumah sang besan di Baubau, Sulawesi Tenggara.
Nursyah juga menceritakan bahwa sang anak dan menantu sempat menyambangi kediamannya di hari Lebaran. Ia mengaku sempat menemui mereka namun dengan setengah hati.
Ia bahkan menyebut dirinya harus akting pura-pura bahagia saat menemui anak dan menantu yang hingga kini tak ia restui pernikahannya.
"Senyum ketawa-ketawa kok sama dia, tante akting tuh biar dia senang, walaupun dia tidak salaman dengan tante, sempat dia foto-foto sinis gitu, sempat," ujar Nursyah.
"Sempat peluk juga, tapi tidak salaman, tidak sungkem, lebaran" lanjutnya. Nursyah kemudian menyoroti sikap sang anak, Indah Permatasari dan suaminya Arie Kriting yang dinilai tak pamitan saat akan pergi ke Baubau. Simak videonya.
Voice Over/Video Editor : Azy/Farrel
Berita Terkait
-
Ibunya Tantrum Lagi Hina Arie Kriting, Indah Permatasari: Tolong Jangan Dihujat
-
6 Film Dibintangi Arie Kriting dan Indah Permatasari, Terbaru Gak Nyangka
-
Satu Circle dengan Mayang, Ibu Indah Permatasari Nimbrung Rayakan Ulang Tahun Gala di Lapangan
-
Gak Ada yang Nyangka, Nursyah Ibunda Indah Permatasari Bikin Video TikTok Bareng Geng Doddy Sudrajat
-
Mirisnya Hidup Mertua Arie Kriting Jualan Baju Bekas, Dulu Rela Tinggalkan Pekerjaan dan Harta Demi Indah Permatasari
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- Sabrina Chairunnisa Ingin Sepenuhnya Jadi IRT, tapi Syaratnya Tak Bisa Dipenuhi Deddy Corbuzier
Pilihan
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
-
BREAKING NEWS! Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi Wafat
-
Harga Emas Turun Hari ini: Emas Galeri di Pegadaian Rp 2,3 Jutaan, Antam 'Kosong'
Terkini
-
Siapakah Juan Carlos Osorio? Pelatih Meksiko yang Kini Jadi Incaran PSSI
-
Rocky Gerung Kritik Pedas Menkeu Purbaya, Singgung Soal Elektabilitas
-
Kronologi Lengkap Fuji Jadi Korban Penipuan Admin Endorse, Rugi Miliaran Rupiah
-
Dugaan Mark Up Whoosh, KPK Janji Ungkap Fakta di Balik Proyek Kereta Cepat
-
Purbaya Menyala: Elektabilitas Cawapres 2029 Tertinggi, Jauh di Atas Gibran
-
Menteri Bahlil Diteriaki Hoaks Saat Jelaskan Kandungan Etanol BBM ke Mahasiswa
-
Setahun Dirumorkan, Raffi Ahmad Justru Bongkar Rahasia Gading Marten & Medina Dina!
-
Raffi Ahmad Sikat Habis! Dua Cabang Olahraga Langsung Dimenangkan di TOSI 4!
-
Rocky Gerung Sebut Menteri Keuangan 'Purbaya' Pura-Pura Banyak Gaya, Ini Maknanya!
-
Awalnya Konten Lucu Selebgram Bunga Reyza, Galgah Masuk KBBI Jadi Lawan Kata Haus