Suara.com - Kamera CCTV memperlihatkan detik-detik tewasnya Brigadir RAT di dalam sebuah mobil Alphard bernomor polisi B 1544 QH. Brigadir RAT awalnya dilaporkan berhenti di salah satu rumah warga yang berada di Jalan Mampang Prapatan IV, Jakarta Selatan. Setelah berhenti beberapa menit, ia disebut-sebut langsung melancarkan aksinya.
Mobil Alphard berwarna hitam yang dinaikinya tiba-tiba bergerak dan berbelok ke arah kanan menabrak sebuah mobil berwarna putih yang terparkir disebuah garasi rumah. Ia diduga menembakkan peluru ke arah pelipisnya memakai senjata api (senpi) jenis HS dengan kaliber 9 milimeter.
Menurut Kepala Satreskrim Polres Metro Jaksel AKBP Bintoro., luka yang dialami RAT terdapat pada bagian pelipis kanan dan tembus ke kiri akibat tembakan senpi. Lalu, usai pihaknya melakukan oleh tempat kejadian perkara (TKP) ditemukan sejumlah barang bukti.
Kapolres Metro Jakarta Selatan Kombes Ade Rahmat Idnal menegaskan korban bukan tewas ditembak melainkan bunuh diri. Selengkapnya dalam video berikut ini.
Video Editor : Herianto
Berita Terkait
-
5 Mobil Bekas Murah tapi Pajak dan Harga Onderdil Mahal, Biar Hidup Makin Menantang!
-
Update Harga Toyota Januari 2026: Innova Zenix Naik Kelas, Agya Tetap Terjangkau
-
Kecil-Kecil Cabe Rawit, Harga Mobil Honda Ini Setara 2 Unit Alphard! Kok Bisa?
-
Harga Alphard Eks Menag Yaqut di LHKPN Tuai Sorotan, Beda Jauh dari Harga Resmi?
-
MPV Pintu Geser Mewah ala Alphard, Harga ala Carry Pickup: Intip Pesona Toyota NAV1 Bekas
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Raymond dan Joaquin Tutup Indonesia Masters 2026 sebagai Runner-up
-
Sejarah Baru Tenis Dunia: Novak Djokovic Tembus 400 Kemenangan Grand Slam
-
Seskab Teddy Klaim Presiden Prabowo Bawa Oleh-oleh dari Inggris: 600 Ribu Lapangan Kerja
-
Layvin Kurzawa Resmi Gabung Persib Bandung, Ini Durasi Kontraknya
-
Pasha Ungu Minta Kejelasan Peran TNI-Polri dalam Penyelenggaraan Haji
-
Cerita Inspiratif: Kampung Koboy Desa Tugu Selatan Cisarua
-
BGN Tegaskan MBG Harus Habis di Sekolah, Bukan Dibawa Pulang
-
Usai Pingsan Saat Upacara Duka, Kondisi Menteri Trenggono Berangsur Pulih
-
Rekaman Detik-detik Menteri Trenggono Ambruk Saat Upacara Penghormatan Korban Pesawat ATR
-
BGN Susun Aturan Konsumsi MBG demi Keamanan Siswa