QRIS BRI juga didukung dengan aplikasi BRI Merchant yang memudahkan user untuk memonitor transaksi bisnisnya secara real-time dengan berbagai macam fitur dan layanan. Pelaku UMKM bisa mengunduh BRI Merchant di Play Store.
Ekonomi digital yang kian inklusif pun dirasakan Nofrizal berkat kehadiran AgenBRILink di desanya sebagai perluasan layanan perbankan BRI bagi masyarakat.
"Tidak semua warga nagari punya rekening yang sebagian besar merupakan petani. Berkat AgenBRILink, mereka dapat transfer atau tarik uang (tanpa perlu ke kantor cabang)," imbuhnya.
Kehadiran AgenBRILink juga turut membantu perekonomian desa. Sebab, tiap transaksi perbankan atau transaksi lain, agen akan mendapatkan komisi dari BRI.
Mantri BRI juga berperan dalam kemajuan usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) yang dikelola warga Nagari Tanjung Haro Sikabu-kabu Padang Panjang. Di nagari ini sendiri, warga mengembangkan peternakan kambing, perkebunan kopi, melon, hidroponik, dan jeruk.
Ada pula Laterra Cafe, panorama Alam Talang, panorama Kayu Kolek, Desa Wisata Tanah Surga Sitapa, Bumi Sikabu, serta kegiatan budaya seperti Pacu Itiak dan Festival Lagusa.
Melalui Mantri BRI, lanjutnya, para pelaku UMKM dapat mengakses kredit usaha rakyat (KUR). Warga pun semakin mudah untuk merintis serta mengembangkan berbagai usaha yang mereka kelola.
"Mantri BRI adalah ujung tombak dalam memberdayakan serta memaksimalkan potensi. Kalau masyarakat mau bikin usaha pasti urusannya dengan Mantri BRI terkait permodalan usaha berupa KUR," kata Nofrizal.
Masyarakat desa mana pun di Indonesia bisa mengikuti jejak Nagari Tanjung Haro Sikabu-kabu Padang Panjang dengan mengikuti program Desa BRILiaN dari BRI. Segera kunjungi dan hubungi kantor BRI unit terdekat untuk bergabung dengan program tersebut. Mantri BRI Unit akan membantu pendaftaran desa untuk ikut program Desa BRILiaN.
Baca Juga: Cara Beli Reksadana di BRImo, Mudah dan Cepat
Jadikan desamu menjadi Desa BRILiaN selanjutnya!
Berita Terkait
-
Mulai dari AgenBRILink hingga Inovasi Eduwisata Bawa Desa Lerep Jadi Juara 3 Nugraha Karya Desa BRILiaN 2023
-
Desa Bansari Raih Juara Umum Nugraha Karya Desa BRILiaN 2023 karena Optimalkan AgenBRILinK, BRImo, dan QRIS BRI
-
Cerita Inovasi di Desa Cikaso, Juara 2 Nugraha Karya Desa BRILiaN 2023, dengan BRImo dan BRI Merchant
-
Intip Kemeriahan Final Nugraha Karya Desa BRILiaN 2023, dari Total Hadiah Rp 4,35 M hingga Penampilan Deny Caknan
-
Daftar SWIFT Code BRI Semua Daerah, Kota dan Kabupaten Lengkap
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Klaim Swasembada Dibayangi Risiko, Pengamat Ingatkan Potensi Penurunan Produksi Beras
-
Penyaluran Beras SPHP Diperpanjang hingga Akhir Januari 2026
-
BBRI Diborong Asing Habis-habisan, Segini Target Harga Sahamnya
-
Produksi Beras Pecah Rekor Tertinggi, Pengamat: Berkah Alam, Bukan Produktivitas
-
Update Pangan Nasional 11 Januari 2026: Harga Cabai Kompak Turun, Jagung Naik
-
8 Ide Usaha Makanan Modal Rp500.000, Prediksi Cuan dan Viral di Tahun 2026
-
Saham BUMI Dijual Asing Triliunan, Target Harga Masih Tetap Tinggi!
-
ANTM Gelontorkan Rp245,76 Miliar untuk Perkuat Cadangan Emas, Nikel dan Bauksit
-
AMMN Alokasikan USD 3,03 Juta untuk Eksplorasi Sumbawa, Ini Mekanismenya
-
Harga Emas Akhir Pekan Stabil, Pegadaian Sediakan Berbagai Variasi Ukuran