Menurut Bali Tourism Board (BTB), capaian pariwisata Bali pada tahun 2023 sangat membanggakan. Sektor pariwisata Bali menunjukkan pemulihan yang luar biasa pasca pandemi COVID-19.
Jumlah pelaku perjalanan luar negeri ke Bali pada tahun 2023 meningkat dua kali lipat dibandingkan tahun 2022 (2.332.012 wisatawan luar negeri). Dalam dua tahun pasca COVID-19, peningkatan wisatawan mancanegara ke Bali cukup pesat dan pada akhir tahun 2023 diperkirakan mencapai 5,5 juta.
Lebih dari satu juta warga Australia mengunjungi Indonesia setiap tahunnya. Wisatawan Australia berkontribusi sebesar Rp18 triliun (AUD$1,8 miliar) per tahun bagi perekonomian Indonesia”
“Salah satu aspek yang paling penting dan unik dalam kolaborasi One Global Resorts dan OXO Living yaitu akses ke basis konsumen korporat besar dan pasar leisure yang akan menguntungkan setiap hotel yang kami kelola di Bali. Dan saya sangat bersemangat untuk melakukan kolaborasi lagi dengan Johannes.” Tutup Iwan Sunito.
Sementara itu, Johannes Weissenbaeck, CEO dan Founder OXO Living juga mengungkapkan antusiasmenya terhadap kolaborasi bisnis dengan ONE Global Residence.
“Saya mengenal Iwan Sunito selama dua dekade terakhir dan beliau merupakan sosok inspiratif bagi saya pribadi.”
Johannes Weissenbaeck adalah seorang wirausahawan kreatif, visioner, pemikir lateral dan pembicara publik dengan lebih dari 25 tahun pengalaman bisnis di Inggris, Australia, Austria, Jerman dan Indonesia.
Pada akhir tahun 2014, Johannes pindah ke Bali dan mengembangkan properti pertama OXO, yaitu villa mewah Villa Chameleon, yang mendapatkan penghargaan dan pengakuan internasional. Sejak saat itu, Johannes terus mengembangkan OXO menjadi salah satu perusahaan pengembangan dan pengelolaan properti butik terkemuka di Bali.
“Kami mempunyai semangat yang sama dalam menciptakan gaya hidup yang sophiticated melalui bangunan butik, dan saya rasa ini menjadi pondasi yang kuat dalam kolaborasi ini,” kata Johannes.
Baca Juga: Jadwal Siaran Langsung Liga 1 Hari Ini: Arema FC vs PSIS, Persik Kediri vs Bali United
“Dan ini merupakan salah satu bentuk kontribusi kami kepada Indonesia melalui lintas negara antara Indonesia dan Australia.”
Inisiasi pemerintah Indonesia untuk “mengizinkan warga Australia melakukan perjalanan ke pulau Bali bebas visa pada tahun 2024” akan membuka peluang besar bagi wisatawan Australia.” " Tutupnya.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
Update Pangan Nasional 11 Januari 2026: Harga Cabai Kompak Turun, Jagung Naik
-
8 Ide Usaha Makanan Modal Rp500.000, Prediksi Cuan dan Viral di Tahun 2026
-
Saham BUMI Dijual Asing Triliunan, Target Harga Masih Tetap Tinggi!
-
ANTM Gelontorkan Rp245,76 Miliar untuk Perkuat Cadangan Emas, Nikel dan Bauksit
-
AMMN Alokasikan USD 3,03 Juta untuk Eksplorasi Sumbawa, Ini Mekanismenya
-
Harga Emas Akhir Pekan Stabil, Pegadaian Sediakan Berbagai Variasi Ukuran
-
Cek Aktivasi Rekening PIP 2026 Agar Dana Bantuan Tidak Hangus
-
Lowongan Kerja Lion Air Group Terbaru 2026 untuk Semua Jurusan
-
Perpanjangan PPN DTP 100 Persen, Rumah Tapak di Kota Penyangga Jadi Primadona
-
Sinergi Strategis Hilirisasi Batu Bara, Wujudkan Kemandirian Energi Nasional