Suara.com - Musim depan, David Luiz dipastikan tidak lagi berseragam Chelsea. Pemain Brasil itu, musim depan sudah dipastikan akan merapat ke Camp Nou.
Chelsea melepas Luiz dengan nilai transfer 4o juta euro, atau lebih dari Rp634 miliar. Penyelesaian transfer pemain itu sendiri baru akan dilakukan setelah Piala Dunia Brasil 2014.
David Luiz membela Chelsea sejak tahun 2011 lalu. Selama berseragam The Blues, pemain 27 tahun telah menyumbang lebih dari lima gol.
Musim ini, Luiz beberapa kali melakukan blunder. Yang paling menjadi sorotan adalah saat membela Chelsea di leg pertama babak perempat final kontra Paris St. Germain. Dalam laga yang dihelat di kota Paris tersebut, kesalahan yang dilakukan barisan pertahanan The Blues, tidak terkecuali Luiz, berujung dengan kekalahan Chelsea 3-1.
David Luiz adalah salah satu pemain yang dipilih Barcelona untuk memperkuat barisan pertahanan Los Cules musim depan. Selain Luiz, kiper Borussia Mönchengladbach Marc Andre ter Stegen dan bek Athletic Bilbao Aymeric Laporte juga akan berseragam Barca musim depan. (Football Espana)
Berita Terkait
Terpopuler
- Prabowo Disebut Ogah Pasang Badan untuk Jokowi Soal Ijazah Palsu, Benarkah?
- 3 Shio Paling Beruntung Pekan Ketiga 13-19 Oktober 2025
- 5 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Kolagen untuk Hilangkan Kerutan, Murah Meriah Mudah Ditemukan
- 6 Hybrid Sunscreen untuk Mengatasi Flek Hitam di Usia Matang 40 Tahun
- Patrick Kluivert Dipecat, 4 Pelatih Cocok Jadi Pengganti Jika Itu Terjadi
Pilihan
-
Emas Terbang Tinggi! Harga Antam Tembus Rp 2.596.000, Cetak Rekor di Pegadaian
-
Bikin Geger! Gunung Lawu Dilelang jadi Proyek Geothermal, ESDM: Sudah Kami Keluarkan!
-
Uang MBG Rp100 T Belum Cair, Tapi Sudah Dibalikin!, Menkeu Purbaya Bingung
-
6 Rekomendasi HP 2 Jutaan Kamera Terbaik Oktober 2025
-
Keuangan Mees Hilgers Boncos Akibat Absen di FC Twente dan Timnas Indonesia
Terkini
-
Inggris Lolos ke Piala Dunia 2026, Thomas Tuchel Balas Ejekan Fans dengan Cara Berkelas
-
Kalahkan Latvia, Inggris Tim Eropa Pertama Lolos ke Piala Dunia 2026
-
Italia Menang, Tapi Gennaro Gattuso Ngamuk:Kamidi Bawah Tekanan Gila!
-
Cristiano Ronaldo Cetak Rekor Gila di Usia 40 Tahun, Jadi Raja Gol Kualifikasi Piala Dunia
-
Brace Mateo Retegui Pastikan Israel Gagal ke Piala Dunia 2026
-
Bojan Hodak Cemas! Pemain Persib Pulang dari Timnas dalam Kondisi Loyo?
-
Thom Haye Gagal Piala Dunia 2026: Ini Bukan akhir
-
Mike Maignan Dukung Rabiot: Laga Milan vs Como di Australia? Gila Aja!
-
Bocoran Skuad Mewah Timnas Indonesia U-23 SEA Games 2025
-
Akhirnya! Lisandro Martinez Siap Comeback, Man United Bakal Tancap Gas