Suara.com - Dua punggawa Italia Ciro Immobile dan Lorenzo Insigne sangat antusias menghadapi Inggris di laga perdana Azzuri. Keduanya, kemungkinan besar akan dipercaya pelatih Cesare Prandelli untuk menggedor pertahan The Three Lions.
Di laga uji coba melawan Fluminese, duet Immobile dan Insigne memukau Prandelli. Immobile bahkan mencetak hattrick dalam pertandingan yang berakhir dengan kemenangan Azzurri 5-3.
"Kami melihat banyak hal menarik(dari duet immobile dan Insigne) terutama dalam hal menyerang. Insigne dan Immobile memberikan contoh yang baik dalam menyerang," jelas Prandelli.
"Pelatih akan membuat pilihan. Yang harus kami lakukan adalah kerja keras dan memberikan kontribusi. Bahkan bila kami masuk sebagai pemain pengganti," tukas Immobile yang digadang-gadang bakal diturunkan melawan Inggris.
"Kami siap menghadapi Inggris," tambahnya.
Seperti halnya Immobile, Insigne juga sangat bersemangat menyambut laga perdana Azzurri tersebut.
"Hasil melawan Inggris adalah yang terpenting. Mereka adalah tim kuat dan kami harus menggunakan senjata terbaik kami," aku Insigne.
Tergabung di Grup D, Italia akan menghadapi Inggris di laga perdana yang akan digelar di Arena Amazonia Manaus pada 14 Juni mendatang. Selain Inggris, Italia juga akan bersaing dengan Uruguay dan Kosta Rika. (FIFA)
Berita Terkait
-
Gattuso Blak-blakan: Timnas Italia Saya Bangun dengan Cara Copy Paste Gaya Lippi
-
Italia di Bawah Tekanan Jelang Lawan Irlandia Utara, Gattuso Bicara Soal Mental dan Harga Diri
-
Play-off Piala Dunia 2026: Gennaro Gattuso Siap Tebus Dosa Masa Lalu
-
Bonucci Isyaratkan Wajah Baru Timnas Italia saat Hadapi Play-off Piala Dunia 2026
-
Hadapi Irlandia Utara, Gennaro Gattuso Pesimis Lolos ke Piala Dunia 2026
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Bukan Sekadar Tim Promosi: Granit Xhaka Bongkar Rahasia di Balik Kejutan Sunderland Musim Ini
-
Gagal di Piala Afrika 2025, Timnas Gabon Diskors Pemerintah, Staff Teknis Dibubarkan
-
Seleksi Timnas Indonesia U-20 Era Nova Arianto Dinilai Sulit: Banyak Pemain Berkualitas
-
3 Pemain Timnas Indonesia Masuk Skuad Terbaik Asia 2025
-
Klasemen Liga Inggris: Arsenal Semakin Kokoh di Puncak usai Manchester City Imbang
-
Diimbangi Sunderland, Manchester City Tertinggal Empat Poin dari Arsenal
-
Faktor Kepemilikan Klub, Liam Rosenior Jadi Kandidat Kuat Nakhoda Baru Chelsea
-
Imbang Lawan Leeds United, Liverpool Tertahan di Posisi Empat Klasemen Sementara
-
Kylian Mbappe Alami Cedera Lutut, Terancam Absen hingga 3 Pekan
-
Suporter Kongo Viral di Piala Afrika 2025, Diam Membatu Selama 115 Menit Pertandingan