Suara.com - Pesinetron Rifky Balweel optimistis timnas Jerman jawara Piala Dunia 2014.
Suami Risty Tagor ini yakin Thomas Mueller dan kawan kawan mengalahkan Tim Tango Argentina di laga final, Senin (14/7/2014) dini hari nanti, dengan skor 3-1.
"Jerman sudah dapat modal ngalahin tuan rumah 7-1. Dia pasti sudah dapat modal besar hadapin Argentina," ungkap Rifky ditemui di kawasan Cibubur, Jakarta Timur belum lama ini.
Prediksi Rifky, Jerman bakal mengalami kesulitan menjebol gawang Argentina yang dikawal Romero. Tapi dengan mental juara Tim Panzer, Dia yakin mereka bakal mengangkat trofi juara di stadion Maracana.
"Semua supporter Amerika latin pasti akan dukung Argentina. tapi Jerman spesialis turnamen-turnamen besar, mentalnya juga mental pemenang," ucapnya.
Rifky semula berencana nonton bareng final antara Jerman Vs Argentina. Sayang, kesibukan syuting membuatnya hanya bisa menyaksikan dari rumah.
"Nonton di rumah. Soalnya kan syutingnya sampai pagi," tandasnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Calon Lawan Timnas Indonesia di FIFA Series 2026, Berapa Ranking FIFA Bulgaria?
-
Statistik Suram Bulgaria, Timnas Indonesia Era John Herdman Auto Menang?
-
Gus Miftah Nongol di Kandang Arsenal, Doakan The Gunners Juara, Chelsea Minggir Dulu
-
Jadi Lawan Timnas Indonesia, Pelatih Bulgaria Ternyata Eks Persipura dan Asisten Skuad Garuda
-
Lawan Kuat dari Eropa! Bulgaria Dikabarkan Bakal Tantang Timnas Indonesia di FIFA Series 2026
-
Here We Go! Vinicius Resmi Perkuat Dewa United di Putaran Kedua BRI Super League
-
Pemain Timnas Indonesia ini Punya Peran Signifikan dari Win Streak Persib Bandung
-
Pernyataan John Herdman Isyaratkan Buka Jalan Pulang Elkan Baggott ke Timnas Indonesia
-
Komentar Warganet Soal Hadirnya Marc Klok dan Beckham Putra di Perkenalan John Herdman
-
Chelsea vs Arsenal: Mikel Arteta Punya Misi Akhiri Kutukan