Suara.com - Manajer Manchester City Manuel Pellegrini mengaku kepergian Alvaro Negredo tidak akan berdampak besar pada skuatnya. Menurut manajer asal Cile itu, sejumlah striker yang ada saat ini bisa mengisi pemain Spanyol tersebut.
Awal bulan ini, Negredo resmi bergabung dengan Valencia. Negredo meneken kontrak selama satu musim seabagai pemain pinjaman.
Negredo sendiri saat ini masih menjalani masa pemulihan setelah mengalami patah kaki. Negredo mengalami masalah di bagian metatarsal kelima di kaki kanannya saat City menghadapi tim Skotlandia, Hearts dalam laga ujicoba.
"Keputusan melepas Negredo sangat penting. Pasalnya kami harus menetapkan pemain untuk Liga Champions. Karena cedera, Negredo tidak akan masuk dalam daftar," tukas Pellegrini.
"Tentu saja kami kekurangan seorang striker. Tapi kami memiliki Edin Dzeko, Sergio Aguero, Stevan Jovetic dan sejumlah pemain yang bisa kami mainkan di belakang striker," sambungnya.
Negredo bergabung dengan City dari Sevilla pada Juli 2013. Namun di musim pertamanya bersama City, penampilan pemain berusia 29 tahun itu kurang mengesankan. 32 kali tampil membela City di berbagai turnamen, eks pemain Sevilla hanya membukukan sembilan gol. (Soccerway)
Berita Terkait
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- Promo Superindo Hari Ini 10-13 November 2025: Diskon Besar Awal Pekan!
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
Pilihan
-
Waduh, Rupiah Jadi Paling Lemah di Asia Lawan Dolar Amerika Serikat
-
Tekad Besar Putu Panji Usai Timnas Indonesia Tersingkir di Piala Dunia U-17 2025
-
Cek Fakta: Viral Isu Rektor UGM Akui Jokowi Suap Rp100 Miliar untuk Ijazah Palsu, Ini Faktanya
-
Heimir Hallgrimsson 11 12 dengan Patrick Kluivert, PSSI Yakin Rekrut?
-
Pelatih Islandia di Piala Dunia 2018 Masuk Radar PSSI Sebagai Calon Nahkoda Timnas Indonesia
Terkini
-
Pemain Keturunan Surabaya Percepat Pesta Pernikahan Demi Bisa Bela Timnas
-
Lahir di London Tumbuh di Barcelona, Pemain Keturunan Ini Eligible Bela Timnas Indonesia
-
Pemain Keturunan Islandia Bicara Adopsi dan Akui Punya Ibu Asli Jakarta
-
Statistik Mentereng Mauresmo Hinoke, Pemain Keturunan Indonesia yang Batal Bela Garuda
-
Pemain Keturunan Surabaya Dibuat Kecewa Belanda, Tak Sabar Bela Timnas
-
Marc Guehi Sulit Digapai, Liverpool Alihkan Bidikan ke Bek Dortmund
-
Fokus Hadapi Dewa United, Beckham Ingin Lanjutkan Tren Positif
-
Sudah Lupakan Saja, 2 Calon Resmi Tak Bisa Jadi Pelatih Timnas Indonesia
-
Siapa Heimir Hallgrimsson? Juru Taktik Piala Dunia 2018 Mendadak Digosipkan Calon Pelatih Timnas
-
Beckham Putra Ambisi Jaga Ritme Persib Bandung Tak Terkalahkan Enam Laga