Suara.com - Manchester City akan menjamu AS Roma dalam laga fase grup Liga Champions di Etihad Stadium, Rabu (1/10/2014). Laga ini menjadi penting bagi bek Roma Ashley Cole karena berpeluang bertemu dengan Frank Lampard, koleganya saat sama-sama membela Chelsea.
Cole bisa bertemu dengan Lampard di lapangan jika keduanya dimainkan. Sejauh ini, Lampard telah mencetak empat gol dalam tiga pertandingan terakhir Manchester City, termasuk gol penyeimbang ke gawang Chelsea.
Menjelang pertemuan City dengan Roma, Cole melontarkan pujian untuk Lampard. Dia berharap dapat bertemu gelandang 36 tahun itu di lapangan.
"Saya pikir semua orang tahu apa yang diberikan Lampard untuk tim mana pun," ujar Cole dalam konferensi pers.
Menurut Cole, Lampard merupakan pemain besar dan pengalaman bagi City. Dia memiliki tujuan untuk mencetak gol bersama The Citizens.
"Dia (Lampard) mencetak gol melawan Chelsea. Dia mungkin tidak menginginkannya, tapi dia harus melakukan pekerjaannya dan untuk itulah dia dibayar," katanya.
Sama seperti Lampard, Cole meninggalkan Stamford Bridge, akhir musim lalu. Dia berharap dapat menunjukkan kemampuannya di klub ibukota Italia.
"Seperti saya selalu katakan, saya menikmati sepak bola saya di sini dan mudah-mudahan saya bisa terus bermain dan meniru apa yang saya lakukan saat di Chelsea dan tentu saja di Arsenal," harap Cole. (Scoresway)
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
Terkini
-
Media Thailand Ungkit Skandal yang Libatkan Pelatih Baru Timnas Indonesia
-
Emil Audero Main Penuh, Cremonese Raih Hasil Imbang 2-2 Lawan Cagliari
-
Pesan Orang Nomor 1 The Jakmania untuk Skuad Persija Jelang Laga Panas Kontra Persib Bandung
-
Exco PSSI Komentari Isu Ricardo Salampessy sampai Eks Como Jadi Asisten John Herdman
-
Marc Klok Beberkan Kondisi Persib Bandung Jelang Lawan Persija Jakarta
-
Bersaing dengan 3 Nama, Eks Pemain Persipura Disebut Jadi Kandidat Kuat Asisten Pelatih John Herdman
-
Pratama Arhan Bakal Satu Tim dengan Anak Legenda Barcelona dan Brasil
-
Rekam Jejak Pelatih Asal Inggris di Asia Tenggara, John Herdman akan Sukses di Timnas Indonesia?
-
Inter Milan Gigit Jari, Deco Pastikan Joao Cancelo Segera Kembali ke Barcelona
-
Bojan Hodak Buka Suara Mengenai Peluang Persib Bandung Datangkan Lagi Pemain Naturalisasi