Suara.com - Krisis keuangan yang melanda klub Seri A Liga Italia, AC Parma membuat para pemain tidak boleh lagi menggunakan jasa cuci pakaian. Kapten tim, Alessandro Lucarelli mengatakan, para pemain diwajibkan untuk mencuci baju sendiri.
“Mulai besok (Jumat-red), tidak ada lagi layanan laundry. Kami semua akan membawa baju kotor ke rumah untuk dicuci,” kata Lucarelli.
Parma dikabarkan mempunyai utang 197,4 juta euro dan otoritas Italia akan memutuskan nasib klub itu dalam dengar pendapat kebangkrutan pada 19 Maret nanti.
Parma sudah dilarang tampil di Liga Eropa karena tidak bisa membayar tagihan. Sejumlah media di Italia menulis mantan Presiden Tommaso Ghiradi dituding menjadi penyebab krisis keuangan yang menimpa klub itu.
Parma saat ini berada di dasar klasemen Seri A dengan nilai 10. Para pemain belum digaji di sepanjang musim ini. Bukan itu saja, Parma terancam tidak bisa melanjutkan sisa kompetesi hingga akhir.
Pertandingan melawan Udinese hari Minggu lalu dibatalkan karena Parma tidak bisa membayar honor polisi yang akan menjaga jalannya pertandingan. Lucarelli mengatakan, para pemain juga terpaksa menggunakan mobil pribadi ke lapangan. (Today)
Tag
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
-
4 HP Snapdragon Paling Murah Terbaru 2025 Mulai Harga 2 Jutaan, Cocok untuk Daily Driver
Terkini
-
Penyebab Aston Villa Tumbang di Emirates: Cedera Amadou Onana Jadi Titik Balik Kemenangan Arsenal
-
Bojan Hodak Optimis Persib Bandung Mampu Singkirkan Ratchaburi FC di Fase Gugur AFC Champions League
-
Ambisi Yusaku Yamadera Masuk Daftar Pemain Terbaik Super League Bersama PSIM Yogyakarta Musim Depan
-
Persija Mendominasi Nominasi Gol Terbaik PSSI Awards 2025 di Aksi Memukau Rizky Ridho dan Hannan
-
Jens Raven Janji Timnas Indonesia U-23 Tampil Lebih Sangar dan Kuat di Kalender Kompetisi 2026
-
Kalender Resmi Timnas Indonesia 2026, Pelatih John Herdman Fokus Benahi Mental Juara Timnas
-
Sepak Bola Italia di Titik Nadir, Roberto Baggio Kasih Solusi Konkret
-
Ada Kabar Baik di 2026 untuk Mees Hilgers, Apa Itu?
-
Rapor Merah Setan Merah Sepanjang 2025: Dua Pemain Manchester United Dapat Nilai Jeblok
-
Cerita Kocak Eks Arsenal, Tolak Pinangan Manchester United Saat Asyik Nonton Sinetron