Suara.com - Konfederasi Sepak Bola Brasil (CBF) mengungkapkan alasan mereka tidak mengajukan banding atas skorsing Neymar di Copa America kemarin. Rupanya keputusan Brasil tidak melakukan banding adalah karena permintaan sang pelatih.
Neymar mendapatkan hukuman larangan tampil selama empat pertandingan atas insiden yang terjadi saat menghadapi Kolombia di laga terakhir grup. Meski CBF sempat berencana melakukan banding namun hal itu urung dilakukan oleh Brasil.
Adalah Sekjen CBF Walter Feldman yang mengungkapkan bahwa Dunga mengatakan kepada mereka bahwa Neymar lebih baik absen dari turnamen.
"Ini adalah saat-saat sulit di mana Anda harus membuat keputusan tegas dan hanya waktu yang akan memberitahu jika Anda membuat keputusan benar atau tidak," kata Feldman kepada Esporte Espetacular.
"Para staf pelatih tidak ragu-ragu dalam meminta kami untuk tidak mengajukan banding terhadap hukuman tersebut karena akan lebih baik jika Neymar harus pergi," ungkapnya.
Namun, Brasil akhirnya tersingkir di perempat final setelah dikalahkan Paraguay. Itu artinya Neymar masih memiliki dua pertandingan tersisa dari skorsing tersebut yang akan dijalaninya saat kualifikasi Piala Dunia. (Scoresway)
Tag
Berita Terkait
-
Nyaris Gantung Sepatu Usai Cedera, Neymar Bangkit dan Bidik Piala Dunia 2026
-
Neymar Resmi Perpanjang Kontrak, Santos Jadi Klub Terakhir Sebelum Pensiun
-
Pep Guardiola Ungkap Pemain Impian yang Ingin Dilatih, Bukan Cristiano Ronaldo atau Zidane
-
Gaya Bermain Neymar Jr Jadi Inspirasi Sepatu Bola Generasi Baru
-
Thiago Silva Bongkar Lionel Messi Penyebab Retaknya Hubungan Mbappe dengan Neymar
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
Pilihan
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
Terkini
-
Prediksi Skor Manchester United vs Manchester City: Ujian Berat Michael Carrick di Derby Manchester
-
Miliano Jonathan Resmi Gabung Excelsior: Berharap Dapat Menit Bermain
-
Lolos Otomatis, Timnas Indonesia U-17 Masuk Pot 2 Drawing Piala Asia U-17 2026
-
Menerka Taktik Carrick Hadapi Pep Guardiola: Kunci Erling Haaland, Mainkan Maguire
-
Pelatih Thailand Senang Tidak Satu Grup dengan Timnas Indonesia di Piala AFF 2026
-
Kata-kata Thomas Frank usai Pelatih Keturunan Indonesia Gabung ke Tottenham Hotspur
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
Pemain Keturunan Indonesia Jayden Oosterwolde Divonis Penjara 1 Tahun 4 Bulan
-
Prediksi Skor Nottingham Forest vs Arsenal: Ujian Berat The Tricky Trees Hadapi Pemuncak Klasemen
-
Breaking News! Persija Jakarta Rekrut Penyerang Tajam Maroko