Suara.com - Kepergian Pedro Rodriguez dari Camp Nou ke Stamford Bridge mendapat tanggapan beragam. Manajer klub La Liga, Real Sociedad David Moyes mendukung langkah Pedro bermain di Liga Premier.
Menurut Moyes yang pernah menangani Everton dan Manchester United, kepergian Pedro ke Inggris akan meningkatkan kualitas Liga Premier. Dia berharap pemain sayap itu menetap di Chelsea untuk waktu lama.
Pemain timnas Spanyol meninggalkan Barcelona dan bergabung dengan Chelsea pada resmi Kamis (20/8/2015). The Blues harus membayar 21,4juta pound untuk mendatangkan pemain berusia 28 tahun itu.
"Saya rasa kedatangan Pedro ke Liga Premier akan menambah kualitas liga. (Liga) ini memiliki banyak pemain hebat, dan Pedro tentunya merupakan salah satunya," ujarnya kepada Sky Sports News seperti dikutip Sports Mole.
Moyes menambahkan, Pedro harus diberi kesempatan untuk bermain lebih banyak. Pasalnya, Pedro membutuhkan adaptasi karena Liga Inggris berbeda dengan Liga Spanyol.
"Sepak bola di Spanyol benar-benar berbeda dengan di Inggris karena kontak yang lebih sering daripada di sini," kata Moyes.
Moyes ditunjuk menjadi pelatih Sociedad pada November tahun lalu. Sebelumnya, Moyes menjadi manajer Manchester United selama 10 bulan.
Berita Terkait
-
Klasemen Liga Champions: Inter Milan, Arsenal dan Bayern Kokoh di 3 Besar
-
Hampir Kalah dari Qarabag! Chelsea Diselamatkan Alejandro Garnacho
-
Drama 6 Gol! Barcelona Nyaris Kalah, Untung Ada VAR
-
Lamine Yamal Bakal Dapat Mama Baru, Beda Usianya Cuma 5 Tahun!
-
Ada Tumbal Proyek di Renovasi Stadion Barcelona: 50 Pekerja Jadi Korban
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Satu Per Satu Borok 7 Pemain Abal-abal Malaysia Terkuak! Imanol Machuca Terbukti Berbohong
-
Klasemen Liga Champions: Inter Milan, Arsenal dan Bayern Kokoh di 3 Besar
-
Hampir Kalah dari Qarabag! Chelsea Diselamatkan Alejandro Garnacho
-
Drama 6 Gol! Barcelona Nyaris Kalah, Untung Ada VAR
-
Foden dan Haaland Jadi Mimpi Buruk Dortmund, Manchester City Pesta Gol 4-1
-
Incar Tiket 16 Besar! Persib Bandung Tak Akan Kasih Ampun Selangor FC
-
Jamie Carragher Sindir Trent Alexander-Arnold: Dia Telah Menipu Fans Liverpool
-
Elkan Baggott Menggila! Bawa Ipswich Town 8 Pertandingan Tanpa Kalah
-
Cristiano Ronaldo Ngaku Bukan Pria Romantis yang Suka Berikan Bunga tapi Ngasih Cincin Rp30 M
-
FAM Bikin Karier Pemain Hancur! Rodrigo Holgado Terancam Diputus Kontrak Tanpa Dibayar