Suara.com - Juara Italia Juventus telah merekrut gelandang kreatif Miralem Pjanic dengan nilai transfer 32 juta euro dari rivalnya di Liga Italia AS Roma dengan ikatan kontrak lima tahun, kata klub yang bermarkas di Turin itu pada Selasa.
Pemain internasional Bosnia itu bergabung dengan Roma dari Lyon pada 2011 dan telah mengoleksi sepuluh gol dan memberi 12 assist dalam 33 penampilannya di liga, untuk membantu timnya finis di peringkat ketiga Liga Italia musim lalu.
Ia disebut-sebut sebagai pengatur permainan terbaik di Liga Italia, dengan total 28 assistnya dalam tiga musim terakhir, serta merupakan spesialis tendangan bebas.
"Juventus Football Club pada hari ini dapat mengonfirmasi bahwa Miralem Pjanic telah menyelesaikan kepindahan permanen dengan biaya 32 juta euro," kata juara Italia itu melalui situs resminya (www.juventus.com).
"Pemain 26 tahun itu telah menandatangani kontrak lima tahun dengan klub." Pjanic mengajukan permohonan transfer resmi pada Sabtu, yang dikonfirmasi Roma melalui situs resminya (www.asroma.com).
Sang pemain menginformasikan kepada bekas klubnya bahwa ia ingin mengaktifkan klausa pelepasan pada kontraknya, yang membuat dirinya dapat hengkang dengan jumlah yang telah dijanjikan sebelumnya, menambahi bahwa ia akan membayar 20 persen dari biaya dirinya sendiri dengan Juventus untuk menyeimbangkan neraca. (Antara/Reuters)
Berita Terkait
-
Reaksi Tak Biasa Luciano Spalletti Usai Juventus Ditahan Imbang Sporting
-
Serie A Liga Italia: Puncak Klasemen Memanas, 4 Tim Beda Satu Poin Saja
-
Prediksi Juventus vs Sporting Lisbon: Menanti Tuah Spalletti di Liga Champions
-
Massimiliano Allegri Akui AC Milan Terlambat Panas Saat Lawan AS Roma
-
4 Klub Eropa yang Menahun Puasa Gelar, Musim Ini Bakal Juara?
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Satu Per Satu Borok 7 Pemain Abal-abal Malaysia Terkuak! Imanol Machuca Terbukti Berbohong
-
Klasemen Liga Champions: Inter Milan, Arsenal dan Bayern Kokoh di 3 Besar
-
Hampir Kalah dari Qarabag! Chelsea Diselamatkan Alejandro Garnacho
-
Drama 6 Gol! Barcelona Nyaris Kalah, Untung Ada VAR
-
Foden dan Haaland Jadi Mimpi Buruk Dortmund, Manchester City Pesta Gol 4-1
-
Incar Tiket 16 Besar! Persib Bandung Tak Akan Kasih Ampun Selangor FC
-
Jamie Carragher Sindir Trent Alexander-Arnold: Dia Telah Menipu Fans Liverpool
-
Elkan Baggott Menggila! Bawa Ipswich Town 8 Pertandingan Tanpa Kalah
-
Cristiano Ronaldo Ngaku Bukan Pria Romantis yang Suka Berikan Bunga tapi Ngasih Cincin Rp30 M
-
FAM Bikin Karier Pemain Hancur! Rodrigo Holgado Terancam Diputus Kontrak Tanpa Dibayar