Suara.com - Setelah melakoni musim lalu di bawah bayang-bayang ketidakpastian, punggawa Barcelona Javier Mascherano akhirnya bisa bernapas lega. Pemain itu akhirnya mendapatkan perpanjangan kontrak dari Los Cules.
Seperti diketahui, Mascherano dikabarkan dilirik banyak klub besar, diantaranya Juventus. Sempat terdengar kabar pemain itu bakal hengkang meski kontraknya bersama Barcelona masih menyisakan dua tahun.
Barcelona yang masih membutuhkan jasa pemain 32 tahun itupun menanggapinya dengan cepat. Bulan lalu, klub Catalan menyodorkan perpanjangan kontrak berdurasi tiga tahun kepada Mascherano.
Hal itu tentu membuat Mascherano senang. Selain masa depan yang tidak lagi samar, Mascherano mengaku sangat senang karena masih diperhitungkan oleh klub yang diantarnya meraih puluhan trofi itu.
"Saya tidak akan bohong, memang ada beberapa isu. Tapi pada akhirnya saya bahagia klub masih menginginkan saya," ujar pemain asal Argentina.
"Penting mengetahui apa pandangan klub atas performa anda selama satu musim," kata Mascherano.
"Saya ingin berterima kasih kepada klub. Saya sangat senang karena mereka masih membutuhkan kontribusi saya," sambungnya. (Soccerway)
Berita Terkait
-
Viral! Setelah Kebanjiran, Camp Nou Jadi Sarang Tikus, Stadion Barcelona Jadi Olok-olok
-
Pengakuan Juwensley Onstein: Saya Diasuh Keluarga Angkat
-
Selangkah Lagi ke Barcelona, Juwensley Onstein Bisa Dibujuk John Herdman Bela Timnas Indonesia?
-
Dua Pemain Kunci Barcelona Absen Lawan Eks Klub Kevin Diks, Fermin Lopez Jadi Tumpuan
-
Dulu Ngaku Punya Darah Indonesia, Juwensley Onstein Ralat Kata-katanya usai Gabung Barcelona
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
Terkini
-
Transfer Maarten Paes ke Ajax Amsterdam Ada Masalah?
-
Apa yang Bikin Ajax Amsterdam Rekrut Maarten Paes? Ternyata ini Alasannya
-
Media Belanda Geger: Ajax Dianggap Ditipu FC Dallas dalam Transfer Maarten Paes
-
Bakal Pindah ke Ajax, Ternyata Ada 2 Orang di Balik Kepindahan Maarten Paes
-
Manchester United Serius Kejar Kader Meite dari Rennes, Saling Sikut dengan Al Hilal
-
Rivan Nurmulki Balik ke Surabaya Samator? Hadi Sampurno Beri Jawaban Tegas
-
Ajax Tendang Kiper Tua! Jalan Maarten Paes Jadi Kiper Nomor Satu Terbuka Lebar
-
Luciano Spalletti Mencak-mencak Usai Juventus Main Imbang Lawan AS Monaco
-
Siapa Lawan Real Madrid di Babak Play-off Liga Champions, Lawan Benfica Lagi?
-
John Herdman Sudah Punya Rencana Soal Lokasi TC Timnas Indonesia