Suara.com - Moussa Sissoko mengungkapkan bahwa pindah ke Real Madrid akan membuat impiannya terwujud. Hal itu diungkapkan oleh gelandang Newcastle United ini setelah dirinya dihubungkan dengan klub raksasa Spanyol tersebut.
Tampil apik bersama timnas Prancis di Euro 2016 membuatnya diminati oleh Madrid dan Paris St Germain. Sementara Newcastle yang terdegradasi dari Premier League musim lalu, kabarnya siap melepas pemain berusia 26 tahun itu jika ada yang siap membayarnya sebesar 40 juta euro.
Meski belum tahu pasti soal kepindahan dirinya namun Sissoko mengaku tersanjung mendengar ketertarikan dari Madrid. "Tersanjung," kata Sissoko kepada L'Equipe tentang prospek pindah ke Madrid. "Siapa yang tidak akan tersanjung diminati oleh klub terbaik di dunia?"
"Ini sederhana - ketika Anda masih muda dan Anda mulai bermain sepak bola, mimpi Anda adalah untuk menjadi seorang profesional dan bermain untuk klub seperti Real Madrid atau Manchester United," ungkapnya.
"Saya telah bekerja dengan cara saya dan jika klub seperti Real datang kepada saya, itu akan menjadi sesuatu yang besar. Sulit untuk menolak klub seperti Real, meskipun Anda masih harus berpikir hati-hati untuk membuat keputusan yang terbaik," ujar Sissoko.
"[Menjadi pemain yang dilatih oleh Zinedine Zidane] menjadi sesuatu yang fantastis, tapi itu tidak terjadi hari ini. Semua orang tahu Zidane, karirnya, dia sebagai pemain dan menjadi menjadi pelatih. Ini adalah orang besar di dunia sepak bola."
"Sekarang saya menunggu untuk melihat apakah ini benar-benar pantas sebelum saya berpikir tentang hal itu dan membuat keputusan. Saya tahu ada banyak klub yang tertarik. Jadi kami akan mengambil semua pilihan sebelum membuat pilihan terbaik. Kami akan melihat apa yang terjadi," tukas Sissoko. (Scoresway)
Berita Terkait
-
Raphinha Menggila, Lewandowski Mematikan, Hansi Flick: Dominasi Baru Blaugrana
-
Persembahkan 4 Gelar, Ini Kata-kata Hansi Flick Usai Bawa Barcelona Hajar Real Madrid di Final
-
Barcelona Juara Piala Super Spanyol, Lewandowski Sindir Telak Real Madrid
-
Barcelona Juara Piala Super Spanyol
-
Final Piala Super Spanyol: Courtois vs Joan Garca, Duel Kiper Penentu El Clasico
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
Terkini
-
Raphinha Menggila, Lewandowski Mematikan, Hansi Flick: Dominasi Baru Blaugrana
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
Kabar Manis untuk John Herdman, Elkan Baggott Akhirnya Kembali Tampil di Level Senior
-
Komentar Pelatih Fortuna Sittard Usai Justin Hubner Jadi Pahlawan Tim
-
Punya Rekor Buruk, Liverpool Pandang Serius Duel Lawan Klub Kasta Ketiga Ini
-
Kabar Buruk untuk Liverpool, Conor Bradley Menepi Hingga Akhir Musim
-
Persib Bandung Kecam Ancaman Pembunuhan Terhadap Keluarga Thom Haye
-
Persija Panaskan Bursa Transfer, Eks Persib hingga Fajar Fathurrahman Gabung?
-
Persib Juara Paruh Musim, Teja Paku Alam Kirim Kode untuk Pelatih Baru Timnas Indonesia
-
Beckham Putra Ungkap Alasan Selebrasi Ice Cold saat Kalahkan Persija Jakarta