Suara.com - Ulah suporter saat merayakan kemenangan Barcelona atas Paris St Germain berbuah denda. UEFA memberikan sanksi denda sebesar 19.000 ribu euro (setara Rp 273 juta) karena fans masuk ke dalam lapangan saat merayakan kemenangan bersejarah Barca.
Pada laga di Camp Nou pekan lalu, Neymar menjadi inspirasi kebangkitan Barca. Setelah sempat tertinggal 0-4 di Paris, skuat besutan Luis Enrqiue akhirnya mampu membalikkan kedudukan menjadi 6-1.
Gol Sergio Roberto menjelang akhir laga pun menejadi penentu keberhasilan Barca melaju ke babak perempat final. Gol tersebut memicu kegembiraan fans yang berlebihan sehingga mereka masuk ke dalam lapangan.
Badan Sepak Bola Eropa (UEFA) pun langsung mengambil tindakan atas sikap fans Barca yang tidak tertib tersebut. Klub raksasa Catalan ini pun harus merogoh koceknya karena mendapatkan sanksi denda sebesar 19 ribu euro.
Namun demikian, sikap tim yang kurang tepat juga memberikan pengaruh dalam keputusan UEFA memberikan sanksi tersebut. Pada laga tersebut, lima kartu kuning diberikan oleh wasit untuk pemain Barca. (Scoresway)
Berita Terkait
-
Barcelona vs Copenhagen: Misi Blaugrana Jaga Rekor Unbeaten Lawan Wakil Denmark di Camp Nou
-
Kepindahan Pemain Keturunan Filipina ke PSG Buat Ruang Ganti Barcelona Memanas, Hansi Flick Meradang
-
Barcelona Gerak Cepat untuk Fermin Lopez, Pagari Kontrak Hingga 2031
-
Profil Dro Fernndez: Pemain Keturunan Filipina Jebolan La Masia yang Diikat Kontrak Panjang PSG
-
Pemain Keturunan Filipina Dro Fernandez Resmi ke PSG Diikat Kontrak 4,5 Tahun
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
IHSG Anjlok 7 Persen Usai MSCI Soroti Transparansi dan Likuiditas Saham RI, BEI Buka Suara
-
IHSG Ambruk Hampir 8 Persen
-
IHSG Anjlok 6% Lebih, Rekor Terburuk di Era Menkeu Purbaya
-
Festival Bidar Palembang: Tradisi Sungai Musi yang Bertahan Sejak Zaman Kesultanan
-
IHSG 'Kebakaran' Imbas Kabar MSCI, Saham-saham Idola Pasar Mendadak ARB!
Terkini
-
Dua Faktor Kunci Bikin Maarten Paes Bisa Jadi Kiper Utama Ajax Amsterdam
-
1 Detik Gabung Ajax Amsterdam, Maarten Paes Geser Kiper Liverpool
-
Kenapa Ajax Amsterdam Incar Maarten Paes?
-
Pelatih Timnas Indonesia Beberkan Rahasia Mampu Hajar Korea Selatan di Piala Asia Futsal 2026
-
Latihan Persija Disaksikan John Herdman, Mauricio Souza Acungi Jempol
-
Harga Tiket Piala Dunia 2026 Meroket Gila-gilaan, Calo Berpotensi Raup Untung Besar
-
Segini Biaya Transfer Ajax Amsterdam untuk Datangkan Maarten Paes dari FC Dallas
-
Alur Kepindahan dan Jadwal Tes Medis Maarten Paes di Ajax Amsterdam: Hampir Gabung ke Feyenoord
-
Intip Latihan Persija Jakarta, John Herdman Beberkan Alasannya
-
Maarten Paes Dikontrak 3,5 Tahun Ajax Amsterdam