Suara.com - Paul Pogba langsung melakukan perjalanan ke Mekkah, Arab Saudi untuk menjalani ibadah umrah setelah membawa Manchester United menjadi juara Liga Europa. Pogba memposting video dirinya berada di sekitar Ka'bah.
Pogba menyumbangkan satu gol saat MU mengalahkan Ajax Amsterdam 2-0 saat final Stockholm tiga hari lalu. Pemain termahal dunia ini akhirnya memilih untuk melakukan ibadah umrah saat memasuki awal bulan suci Ramadan ini.
Lewat akun instagramnya, Pogba memposting video saat akan berangkat dengan koper putihnya. "Dalam perjalanan pergi mengucapkan terima kasih untuk musim ini. Sampai jumpa Manchester! Perjalanan untuk doa-doa saya." tulisnya dicaption.
Selanjutnya, Pogba memposting dirinya sudah berada di Mekkah dan sedang menjalani ibadah umrah. Tidak ada kata-kata yang diucapkan oleh pemain internasional Prancis ini dan hanya menunjukkan dirinya dengan suasana sekitar Ka'bah.
Pogba pun menulis dalam caption videonya tersebut "Ramadan Kareem. Bon Ramada. #makkah #blessed. Sementara seorang fans dengan akun @shahadotmahir menulis. "__ hopefully God supports him in the pitch inshallah".
Berita Terkait
-
Ruud Gullit Sebut Pemain Ini Salah Gabung ke MU, Hengkang ke Serie A Jadi Solusi
-
Cristiano Ronaldo Sindir Manchester United: Tak Punya Mental Juara, Arsenal Lebih Siap!
-
Wojciech Szczesny Sindir Manchester United: Mereka Depak Pemain yang On Fire
-
Prediksi Gary Neville Soal Nasib Chelsea di Premier League Musim Ini
-
Manchester United Gigit Jari, Bintang Real Madrid Ogah ke Old Trafford
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
Terkini
-
FIFA Matchday November 2025 Tak Pengaruhi Ranking FIFA Timnas Indonesia, Lho Kenapa?
-
Rahasia Persija Jakarta Hattrick Kemenangan, Apa Kata Mauricio Souza?
-
Kembali Jadi Musafir, Persija Nantikan Kepastian Main di JIS
-
Komentar Penyerang Keturunan Medan Bikin Timnas Indonesia Tenang, Kenapa?
-
Hitung-hitungan Timnas Indonesia U-17 Lolos 32 Besar Piala Dunia U-17 2025
-
Satu Tim dengan Nathan Tjoe-A-On, Striker Keturunan Bandung Beri Kode Gabung Timnas Indonesia?
-
Prediksi dan Link Streaming Red Star vs Lille: Calvin Verdonk Bakal Unjuk Gigi
-
Jadwal BRI Super League Pekan ke-12 6-9 November 2025
-
Bakal Nganggur 4 Bulan, Lionel Messi Ditawari Duit Rp175 M tapi Ini Syaratnya
-
Eduardo Perez Tegaskan Disiplin Krusial Persebaya vs Persik di Tengah Pengawasan VAR Ketat