Suara.com - Tur pramusim Arsenal ke Cina mendapatkan sedikit masalah dengan kondisi pemainnya. Manajer Arsene Wenger mengungkapkan bahwa sebagian pemainnya jatuh sakit karena virus.
The Gunners bermain imbang 1-1 dengan Bayern Munich sebelum akhirnya menang dalam adu penalti 3-2 di Shanghai kemarin. Namun beberapa pemainnya tidak dapat tampil dalam pertandingan tersebut.
Per Mertesacker dan Olivier Giroud absen dalam pertandingan tersebut. Sementara Sead Kolasinac, Aaron Ramsey dan Theo Walcott bermain tapi harus berjuang keras karena sakit.
Wenger pun mengungkapkan kondisi yang dialami oleh para pemainnya. "Kami mendapatkan virus di kamp. Dokter mengira itu adalah keracunan makanan," kata manajer Arsenal.
"Mertesacker dan Giroud sedang sakit, Kolasinac sakit, Theo dan Aaron juga sedikit mengalami keracunan makanan, saya tidak tahu apa yang mereka makan," ujar Wenger.
Selanjutnya Arsenal akan pindah ke Beijing dimana mereka akan menghadapi Chelsea opada hari Sabtu di laga keempat atau terakhir dalam tur mereka. (Sportmole)
Berita Terkait
-
Tanpa Klub, Takehiro Tomiyasu Tetap Diproyeksikan Tampil di Piala Dunia 2026
-
Jadwal Liga Inggris 2025/26 Pekan ke-12, Ada Derbi London Utara
-
Louis Saha Prediksi Klasemen Akhir Premier League: Arsenal Juara, MU Di Bawah Liverpool
-
Bukayo Saka Setuju Perpanjang Kontrak dengan Arsenal Sampai 2030
-
Arsenal Mau Juara Premier League Musim Ini? Syaratnya Declan Rice Haram Absen
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Sadio Mane Akui Pernah Ribut dengan Mohamed Salah di Liverpool
-
Timur Kapadze Sudah di Indonesia, China dan Turki Berpeluang Membajak Jika Negosiasi Lambat
-
Jadwal Liga Jerman 22-23 November 2025, Misi Berat Kevin Diks Hadapi FC Heidenheim
-
Jadwal Liga Prancis 22-24 November 2025, Calvin Verdonk Tempur Lawan Paris FC
-
Jan Olde Riekerink Bandingkan Situasi Dewa United dengan Manchester United dan Ajax
-
Manchester United Berniat Buang Sancho dan Rashford Demi Perkuat Lini Tengah
-
PSIM Yogyakarta Siap Tempur Penuh di Laga Krusial Kontra Bhayangkara FC
-
Muncul 4 Nama Baru Calon Pelatih Timnas Indonesia, Ada Pelatih Qatar
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Here We Go! Calon Pelatih Timnas Indonesia Muncul di Hadapan Publik