Suara.com - Legenda Inter Milan Javier Zanetti mengungkapkan program akademi di Indonesia dikhususkan untuk pembinaan usia muda. Sebagaimana diketahui, Inter Milan membuka akademi bekerja sama dengan Persib Bandung.
Nantinya, melalui Persib akademi tersebut bakal menjalani kurikulum dari Inter Milan yang sudah diterbukti sukses di Eropa. Dengan adanya akademi itu diharapkan mampu melahirkan bibit-bibit baru di Indonesia.
Zanetti mengatakan demi membentuk anak-anak Indonesia, akademi Inter Milan akan mendatangkan pelatih top dari Italia. Dengan begitu, anak-anak muda bisa belajar banyak tentang sepak bola.
"Kami di sini untuk melatih anak-anak muda dan juga membawa pelatih dari Italia. Saya tahu sepak bola di Indonesia sangatlah tinggi," kata Zanetti dalam jumpa pers di kawasan Senayan, Jakarta, Rabu (14/2/2018).
Legenda sepak bola asal Argentina itu mengatakan nantinya, anak-anak Indonesia berpeluang tampil di Italia. Yang terpenting baginya harus berusaha dan bekerja keras.
"Untuk tampil di Italia selalu terbuka. Yang banyak berdoa dan harus bekerja keras," tambahnya.
"Tapi tujuan kami di sini bukanlah itu. Kami akan membentuk skill dan individu, peluang ke Italia ada, tapi butuh proses," pungkasnya.
Baca Juga: Guru SD di Kembangan Dilaporkan Mencabuli Muridnya
Berita Terkait
-
Bojan Ungkap Alasan Persib Tak Rekrut Banyak Pemain Baru, Layvin Kurzawa Batal Gabung?
-
Jadwal TV dan Cara Nonton Link Streaming Persib Bandung vs PSBS Biak Malam Ini Pukul 19:00 WIB
-
Bojan Hodak Pastikan Pemain Rp5,65 Miliar Absen Lawan PSBS Biak, Apa Penyebabnya?
-
Layvin Kurzawa Pemain Baru Persib Bandung Bakal Pakai Nomor 3 atau 20?
-
Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
Pilihan
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
Terkini
-
Profil Pemain Kesayangan Shin Tae-yong yang Curi Perhatian John Herdman
-
Profil Pemain Gunungkidul Berbandrol Rp3,48 Miliar yang Menarik Perhatian John Herdman
-
Dua Nama Pemain Muda Jadi Sorotan John Herdman Usai Nonton Laga BRI Super League, Siapa Mereka?
-
Cole Palmer Dibidik Manchester United dan Manchester City, Chelsea Ketar-ketir
-
Alasan Deco Ngebet Rekrut Pemain Keturunan Medan Juwensley Onstein, Disebut-sebut Permata Baru
-
Juventus Terasa Hidup Kembali di Tangan Spalletti, Chiellini Punya Masa Depan Cerah
-
Carrick Bongkar Ucapan Solskjaer Usai Dirinya Terpilih Latih Manchester United
-
Menerka Taktik Michael Carrick untuk Jinakkan Arsenal, Bakal Sama Seperti Tekuk Man City?
-
5 Fakta Kekalahan Menyakitkan Liverpool dari Bournemouth: Rekor Buruk The Reds Sejak 2021
-
Pemilu Barcelona Maret 2026 Memanas, Hansi Flick Pasang Badan untuk Joan Laporta