Suara.com - Sudah bukan rahasia lagi mungkin, jika saat ini nama Mohamed Salah jadi pembicaraan banyak penyuka sepak bola dunia. Bahkan tidak sedikit fans --khususnya pendukung The Reds-- yang kini tergila-gila dengan pemain Liverpool ini.
Apalagi terbaru, menyusul prestasinya meraih sejumlah penghargaan, Salah juga sukses mengantarkan Liverpool ke final Liga Champions musim 2017/2018. Hasil itu didapat setelah di semifinal mereka berhasil menumbangkan AS Roma dengan agregat 7-6, dan kini siap menantang Real Madrid di final.
Baca juga: Cerita Warga Mesir yang Membanggakan Mohamed Salah
Soal ketertarikan pada sosok Salah, selain fans sepak bola biasa, tidak sedikit pula sosok terkenal di Indonesia yang terang-terangan menunjukkannya. Sebagaimana ditulis Bolatimes.com, salah satunya adalah Andini Nurmalasari, perempuan cantik yang kerap mengisi layar kaca sebagai presenter olahraga.
Sama seperti banyak fans maupun pengagum lainnya, Andini pun tak ragu menunjukkan rasa sukanya terhadap Mo Salah. Di akun Instagram pribadinya misalnya, Andini sempat mengunggah foto menariknya berbalut jersey Mohamed Salah.
Kekaguman Andini kepada Salah sebenarnya juga bisa dimengerti, karena cewek kelahiran Banten ini memang sudah cukup lama mengaku sebagai salah satu fans Liverpool.
Nama Andini sendiri mulai akrab bagi pecinta sepak bola Indonesia kala memandu tayangan Liga 1 dan Liga 2 musim 2017. Berkat kecantikan sekaligus penampilan menariknya di televisi, banyak lelaki pecinta sepak bola pun sulit menjauhkan pandangan dari layar kaca ketika dirinya tampil.
Baca juga: Mantan Ariel Noah Ini Beri Dukungan untuk Liverpool di Final Liga Champions
Bagi yang belum begitu akrab, atau malah mungkin belum tahu dengan sosok perempuan berusia 27 tahun yang juga memiliki tubuh indah ini, berikut jejeran foto-fotonya sebagaimana antara lain dirangkum dari akun Instagram pribadinya.
Silakan langsung cek di laman ini!
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Persiapan Singkat Bukan Alasan, Persija Jakarta Siap Libas Persijap
-
Rafael Leao Akui Perlu Pertajam Insting Gol meski Baru Jadi Pahlawan Kemenangan AC Milan
-
Jadi Pahlawan Kemenangan AC Milan, Rafael Leao Malah Disebut Allegri Sering 'Tertidur' di Lapangan
-
Klasemen Liga Italia usai AC Milan Bungkam Cagliari, Rossoneri Geser Inter dari Puncak
-
Dirumorkan Jadi Pesaing Jay Idzes, Eks Real Madrid Disebut Ingin Beli Klub La Liga
-
Rapor Merah 2025! 3 Mimpi Buruk Timnas Indonesia yang Haram Terulang Tahun Ini
-
Bursa Transfer Januari 2026: Napoli Wajib Perkuat Lini Belakang Demi Jaga Asa Scudetto
-
Skandal Memata-matai Lawan Membayangi John Herdman Jelang Peresmian Pelatih Timnas Indonesia
-
Mauricio Souza Minta Persija Fokus Hadapi Persijap Jepara Sebelum Duel Panas Melawan Persib Bandung
-
Mauricio Souza Tanggapi Rumor Persija Jakarta Hadapi Hertha Berlin Saat Perayaan Ulang Tahun Jakarta