Suara.com - Hidayah datang kapan saja dan di mana saja tanpa mengenal waktu dan tempat. Ini seperti yang dialami oleh Kiper Timnas Swedia, Ronja Andersson.
Dilansir dari moroccoworldnews.com, dara bernama lengkap Ronja Wilhelmina Andersson tersebut mengaku akhirnya memeluk Islam setelah bertahun-tahun belajar agama.
Dalam sebuah wawancara dengan koran National Swedish Expressen, kiper berusia 19 tahun tersebut itupun menyatakan pengabdian kepada keyakinan barunya.
Ia mengaku sangat bangga akhirnya menjadi seorang Muslim meskipun banyak tekanan di luar sana mengenai perubahan sikapnya tersebut.
"Mereka penuh dengan prasangka terhadap saya. Ada banyak tekanan yang datang tapi saya tetap yakin dan bangga sebagai seorang muslim," katanya.
Anderson mengatakan bahwa temannya memperkenalkannya kepada Islam ketika dia berusia 15 tahun.
Sejak itu, ia mulai belajar lebih banyak tentang agama, yang membantunya memeroleh pandangan baru.
"Saya menemukan bahwa ada begitu banyak hal baik yang menarik bagi saya. Saya kemudian mulai menghadiri acara-acara keagamaan, dan pergi ke masjid," tambahnya.
Berita Terkait
-
16 Negara yang Lolos Babak 16 Besar Piala Afrika 2025, Maroko hingga Kamerun
-
Hasil Piala Afrika 2025: Maroko Ditahan Mali, Zambia vs Komoro Berakhir Imbang
-
Piala Dunia 2026: Enggan Meremehkan, Carlo Ancelotti Anggap Semua Lawan di Grup C Kuat
-
Graham Potter Misuh-misuh Striker Rp2,4Triliun Belum Bisa Dimainkan Gegara Cedera
-
Rp2,54 Triliun Tak Sia-sia! Alexander Isak Siap Kembali Teror Gawang Lawan
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
-
Unilever Jual Sariwangi ke Grup Djarum Senilai Rp1,5 Triliun
Terkini
-
Rekor Marc Klok vs Persija Jakarta: Lebih Banyak Imbang Dibanding Menang
-
Rekor Eksel Runtukahu vs Persib Bandung: Kartu AS Persija Jakarta di GBLA
-
Hansi Flick Puas Barcelona Lolos Final Piala Super Spanyol 2026 Setelah Tampil Sempurna
-
Viking Siapkan Koreografi saat Laga Persib Bandung vs Persija Jakarta
-
Gelandang Spanyol Ramon Bueno Resmi Reuni Dengan Carlos Pena di Persita Tangerang
-
Cedera Marselino Ferdinan Lebih Parah, Terancam Absen Dipanggil John Herdman ke Timnas Indonesia
-
Jelang Persib vs Persija, Marc Klok: Kita Sangat Antusias dan Excited
-
Persib vs Persija: Adu Nilai Pasar, Statistik, dan Rekam Jejak 10 Pertemuan Terakhir
-
Persaingan Pilar Timnas Indonesia di Laga Persib Vs Persija, Siapa Bakal Dapat Atensi?
-
Rekor Mauricio Souza vs Persib Bandung: Tantangan Berat Persija Jakarta di GBLA