Suara.com - Liverpool dan Chelsea bukan hanya melanjutan tren positifnya di awal musim. Kedua tim ini juga mencatat sejarah di Premier League setelah memenangkan lima pertandingan pertamanya di awal musim ini.
Usai break internasional, Liverpool dan Chelsea kembali mencatat rekor sempurna. Kedua tim ini meraih kemenangan kelimanya berturut-turut di musim baru Liga Inggris.
Opta mencatat, ini pertama kali sepanjang sejarah Liga Primer ada dua tim yang bisa meraih hasil sempurna dalam lima pekan pertama liga. Ini terakhir kali terjadi pada 110 tahun yang lalu atau pada 1908-1909.
Liverpool meraih kemenangan 2-1 di Wembley saat menghadapi tuan rumah Tottenham Hotspur. Dua gol kemenangan The Reds dicetak Georginio Wijnaldum dan Roberto Firmino
Sementara di Stamford Bridge, skuat besutan Maurizio Sarri bangkit guna mengatasi Cardiff City 4-1. Pada pertandingan tersebut Eden Hazard hat-trick bagi kemenangan Chelsea.
Chelsea yang sementara ini memimpin klasemen, akan bertandang ke markas West Ham United di laga Liga Premier selanjutnya. Sementara Liverpool akan menjamu Southampton di Anfield pada Sabtu depan. (Scoresway)
Berita Terkait
-
Eks Bomber Chelsea Diego Costa Sindir Antonio Conte, Puji Setinggi Langit Jose Mourinho
-
Arsenal Siap Bajak Arda Guler Saat Liverpool Ganggu Rencana Transfer Yan Diomande Januari Ini
-
Tak Betah di Spanyol? Julian Alvarez Beri Kode Keras Ingin Kembali ke Premier League
-
Trik Cerdik Dominik Szoboszlai Bobol Gawang Marseille Lewat Tendangan Bebas Mendatar yang Mematikan
-
5 Klub Premier League Kuasai Papan Atas Klasemen Liga Champions
Terpopuler
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Rumor Panas Eks AC Milan ke Persib, Bobotoh Bersuara: Bojan Lebih Tahu Kebutuhan Tim
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
Terkini
-
Eks Bomber Chelsea Diego Costa Sindir Antonio Conte, Puji Setinggi Langit Jose Mourinho
-
Statistik Calon Bek AC Milan Juwensley Onstein Pemain Keturunan Indonesia
-
Prancis Tolak Wacana Boikot Piala Dunia 2026, Sepak Bola Pemersatu Bukan Arena Konflik Politik
-
Mandul di Premier League, Anthony Gordon Pecahkan Rekor 23 Tahun Alan Shearer di Liga Champions
-
Gagal Dapatkan Manuel Ugarte, Ajax Alihkan Bidikan ke Gelandang Arsenal Christian Norgaard
-
Thierry Henry: Start Sempurna Arsenal di Liga Champions Percuma Jika Gagal Juara
-
Rumor Panas Eks AC Milan ke Persib, Bobotoh Bersuara: Bojan Lebih Tahu Kebutuhan Tim
-
Persib Bandung Tak Mau Buru-buru Rekrut Pemain, Umuh Muchtar Ucap Hal Ini
-
Klasemen Liga Champions: Arsenal Lolos Babak 16 Besar dan Kokoh di Puncak
-
Kata-kata Provokatif Erling Haaland Usai Manchester City Dipermalukan Bodo/Glimt