Well, Man City sendiri terus menunjukkan superioritas mereka di musim ini setelah keluar sebagai kampiun Liga Inggris musim lalu.
Di London Stadium, Man City tanpa ampun melibas tuan rumah West Ham United dengan skor 4-0. Leroy Sane jadi aktor kemenangan klub berjuluk The Citizens setelah membukukan dua gol, sementara dua gol lainnya dicetak David Silva dan Raheem Sterling.
Dengan kemenangan ini, Man City kukuh di puncak klasemen dengan raihan 35 poin, hasil dari 11 kemenangan dan dua kali imbang.
Sementara itu, tim asal Manchester lainnya, Man United memetik hasil minor di pekan ke-13. Setelah ditekuk Man City dengan skor 1-3 pada pekan ke-12 sebelum jeda internasional, Man United hanya bisa bermain imbang tanpa gol melawan Crystal Palace di Old Trafford.
Tim asuhan Jose Mourinho tersebut pun kini tertahan di peringkat ketujuh klasemen, dengan baru mengoleksi 21 poin dari 13 pertandingan, ditambah selisih gol -1! The Red Devils -julukan Man United- terpaut 14 poin dari Man City yang ada di puncak, dan tujuh poin dari posisi top four.
Bahkan Man United kini lebih dekat dengan zona degradasi, yakni hanya berjarak 13 poin, ketimbang dengan tim teratas di klasemen. Sebagai catatan, ini adalah start terburuk Man United di pentas liga domestik dalam 28 tahun terakhir!
Hasil lengkap pekan ke-13 Liga Inggris 2018/2019:
Sabtu (24/11/2018) WIB:
Brighton 1-1 Leicester City
Baca Juga: Lawan Bhayangkara FC, Kiper Persebaya Siap Balas Kesalahannya
Everton 1-0 Cardiff City
Manchester United 0-0 Crystal Palace
Fulham 3-2 Southampton
Watford 0-3 Liverpool
West Ham United 0-4 Manchester City
Minggu (25/11/2018)
Bournemouth 1-2 Arsenal
Wolves 0-2 Huddersfield Town
Jadwal Selasa (27/11/2018) dini hari WIB
Burnley vs Newcastle United
Klasemen sementara (10 besar)
Tag
Berita Terkait
-
Pep Guardiola Sanjung 'Comeback' Rodri, Mampu Ubah Jalannya Pertandingan
-
Arsenal Tertarik untuk Memboyong Arda Guler
-
Manchester United Diam-diam Pantau Striker Crystal Palace
-
Enzo Maresca Dipecat, Ruben Amorim Menyusul? Oliver Glasner Siap Jadi Pengganti
-
Mantan Striker Liverpool Resmi Gabung Klub Uni Emirat Arab
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
Terkini
-
Jelang Diresmikan Timnas Indonesia, John Herdman Pernah Buat Skandal yang Bikin Geger
-
Bekas Penyerang Andalan STY Puji Kualitas Persib dan Persija Jakarta Berebut Juara Super League
-
Bursa Transfer Januari 2026: Lini Tengah Prioritas Utama Juventus
-
Misi Divaldo Alves Selamatkan Persijap Jepara dari Degradasi: Semua Pertandingan Adalah Final
-
Pep Guardiola Sanjung 'Comeback' Rodri, Mampu Ubah Jalannya Pertandingan
-
Pelatih Fulham Marco Silva Murka Usai Gol Crystal Palace Terjadi Saat Timnya Hanya Main 10 Orang
-
Kim Min-jae Dipantau Sejumlah Klub Eropa, Fenerbahce Paling Ngebet
-
Arsenal Tertarik untuk Memboyong Arda Guler
-
Manchester United Diam-diam Pantau Striker Crystal Palace
-
Enzo Maresca Dipecat, Ruben Amorim Menyusul? Oliver Glasner Siap Jadi Pengganti