Suara.com - Striker LA Galaxy, Zlatan Ibrahimovic membuat netizen kembali terpingkal. Pasalnya eks pemain PSG ini mengunggah formasi pemain bola yang seluruh lini diisi oleh dirinya. Dia juga menamakan klub tersebut Zlatan FC
Baru-baru ini, Ibra kembali menjadi bahan lawakan netizen. Melalui akun jejaring facebook Zlatan Ibrahimovic, dia mengunggah klub yang dia namai Zlatan FC, dengan formasi nyeleneh yang seluruh pemain bertuliskan namanya. Akun tersebut juga menulis, "Tim favorit saya sepanjang masa. Saya hanya harus memutuskan pelatih. Mungkin Zlatan,".
Sontak netizen dan seluruh fans pengikutnya memberi tanggapan menggelitik di kolom komentar.
"Hanya Zlatan yang bisa mengontrol pemain-pemain ini," kata Hassan Riaz.
"Inilah tim yang dapat membantu Messi mejuarai trofi internasional," ungkap Codey Rott Daviid.
"Tak hanya pemain, wasit, penonton, dan seluruh orang yang ada di lapangan bakal menjadi Zlatan," Nhom Sotheara.
Adapun netizen yang mencoba menjadi komentator ketika "Zlatan FC" berlaga. "Zlatan mengoper bola ke Zlatan, Zlatan mengumpan jauh ke Zlatan di dekat kotak penalti. Zlatan menendang langsung ke gawang... Gol yang sangat hebat dari Zlatan," kelakar Ganesh Kharel.
Terpisah, Ibrahimovic menunjukkan performa yang gemilang bersama LA Galaxy di MSL. Bermain di 15 pertandingan, eks pemain Barcelona itu membukukan 13 gol dan tiga assist.
Baca Juga: Cetak Gol dari Jarak 70 Meter, Rooney Pecahkan Rekor Tujuh Tahun di MLS
Berita Terkait
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Vietnam Diperkuat Eks Gelandang Timnas Bulgaria U-21 di SEA Games 2025
-
Daftar Pemain Timnas Thailand U-22 untuk SEA Games 2025 Jadi Sorotan, Kabar Baik untuk Indonesia
-
Arne Slot Ogah Bahas Bursa Transfer, Fokus Total Hadapi Jadwal Padat Liverpool
-
Eks Man United Cetak Dua Gol, Marseille Bantai Nice 5-1 dan Naik ke Puncak Klasemen
-
Yuran Fernandes Comeback, PSM Makassar Bidik Kebangkitan di Parepare
-
Timur Kapadze Enggan Jadi Asisten Fabio Cannavaro, Terbuka jika Timnas Indonesia Berminat
-
Bukan Wawancara Pelatih Timnas, Timur Kapadze Ungkap Tujuannya Datang ke Indonesia
-
Tiket Ludes! Duel Inter Milan vs AC Milan Siap Membara
-
Menang atas Dewa United, Bojan Hodak Apresiasi Pertahanan Persib Bandung
-
Persib Bandung Tetap Menang dengan 10 Pemain, Bojan Hodak: Pertandingan Sangat Berat