Suara.com - Comeback gemilang dilakukan PSS Sleman saat menjamu PSM Makassar pada lanjutan Liga 1 2019 di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Jumat (23/8/2019) malam WIB. Skuat berjuluk Super Elang Jawa menang dramatis 3-2 atas Juku Eja .
Dengan kemenangan ini, PSS Sleman sukses mengakhiri tren negatif di dua pertandingan terakhir. Sebab, Bagus Nirwanto dan kolega hanya bermain imbang 1-1 saat bertandang ke markas Persela Lamongan, serta kalah 3-1 dari tuan rumah Tira Persikabo.
Alhasil, PSS Sleman naik ke peringkat empat besar. Sementara bagi PSM Makassar, kekalahan ini membuat mereka turun ke peringkat sembilan klasemen sementara Liga 1 2019.
Dari Surabaya, Persebaya bertekad untuk mengalahkan jawara Liga 1 musim lalu, Persija Jakarta. Meski tampil tanpa sejumlah pemain kunci, tim yang saat ini dipimpin Bejo Sugiantoro yakin bisa menumbangkan tim berjuluk Macan Kemayoran.
Berikut lima berita terpopuler sepak bola versi suara.com.
1. Comeback Gemilang, PSS Sleman Pecundangi PSM Makassar 3-2
PSS Sleman berhasil melakukan comeback gemilang saat menjamu PSM Makassar pada lanjutan Liga 1 2019. Skuat Super Elang Jawa menang dramatis dengan skor 3-2 atas pasukan Juku Eja di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Jumat (23/8/2019) malam WIB.
Tiga gol PSS Sleman masing-masing dicetak oleh Brian Ferreira pada menit ke-51 dan 80', serta dari pemain pengganti Kushedya Hari Yudo pada menit ke-85. Sementara dua gol PSM Makassar dicetak oleh Eero Markkanen menit ke-9 dan Zulham Zamrun menit ke-45.
Baca Juga: 5 Berita Hits Sepakbola: Nomor 1 Transfer Kejutan Manchester United
2. Menang Dramatis atas PSM Makassar, Pelatih PSS Sleman: Ini Karunia Tuhan
PSS Sleman secara mengejutkan mampu meraih kemenangan atas PSM Makassar dalam lanjutan Liga 1 2019 di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Jumat (23/8/2019). Skuat Elang Jawa menang dengan skor dramatis 3-2.
Bahkan, PSS Sleman harus tertinggal 0-2 lebih dulu dari PSM di babak pertama lewat gol yang cetak oleh Eero Markkanen pada menit ke-9 dan Zulham Zamrun (45'). Namun, pasukan Elang Jawa mampu bangkit pada babak kedua.
3. Tiga Pilar Gabung Timnas, Persebaya Tetap Berambisi Pecundangi Persija
Memetik kemenangan atas Perseru Badak Lampung di pekan ke-15 Liga 1 2019, Persebaya akan menyambut Persija Jakarta dengan penuh rasa percaya diri pekan ini. Di pekan ke-16 Liga 1 2019, Persebaya akan menjamu Persija di Stadion Gelora Bung Tomo, Sabtu (24/8/2019).
Berita Terkait
-
Jelang Napoli vs Chelsea, Antonio Conte Puji Setinggi Langit Taktik Bola Mati Arsenal
-
Prediksi Skor Napoli vs Chelsea: Misi Hidup Mati Pasukan Antonio Conte Lawan Mantan Klub
-
Statistik Bicara: Luciano Spalletti Bawa Juventus Kembali ke Jalur Kebangkitan
-
Napoli Dihancurkan Juventus 0-3, Antonio Conte Kambinghitamkan Wasit
-
Klasemen Terbaru Serie A: Juventus Hancurkan Napoli, AC Milan Imbang, Inter Kokoh di Puncak
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
Terkini
-
John Herdman: Persija Jakarta Luar Biasa
-
Media Belanda: Transfer Maarten Paes ke Ajax Kental Campur Tangan Ordal PSSI
-
Mauricio Souza: Saya Suka Inisiatif John Herdman
-
Marc-Andre ter Stegen Hengkang ke Girona, Siapa Kapten Baru Barcelona?
-
Pengakuan Juwensley Onstein: Saya Diasuh Keluarga Angkat
-
Arbeloa Targetkan Poin Penuh di Lisabon Demi Hindari Drama Playoff Liga Champions Musim Ini
-
Misi Kemanusiaan Viking Persib Club: Ubah Jersey Marc Klok Jadi Ribuan Porsi Makanan di Cisarua
-
Kapten Timnas Futsal Indonesia Belum Puas Meski Sudah Bantai Korsel, Kenapa?
-
Bukan Transfer Dadakan, Terungkap Ajax Ternyata Sudah Pantau Maarten Paes Sejak Dua Tahun Lalu
-
Dihujat Pulang ke Liga Indonesia, Shayne Pattynama: Jangan Rendahkan Sepak Bola Sendiri