Suara.com - Cristiano Ronaldo juga menjalani isolasi diri di tengah wabah virus corona seperti sekarang. Namun alih-alih mati gaya, Ronaldo justru punya cara unik untuk mengusir kejenuhannya.
Sementara dari sepak bola dalam negeri, direktur teknik PSSI Indra Sjafri mengaku belum begitu tahu terkait kasus yang menimpa Saddil Ramdani. Indra menyebut kalau mantan anak asuhannya di timnas Indonesia U-19 atau U-22 adalah orang yang baik.
Berita di atas adalah dua dari lima berita sepak bola hits di kanal bola, Suara.com sepanjang pada Minggu (5/4/2020) yang menarik di bawah ini untuk disimak :
1. Romantis Banget, Begini Video Cristiano Ronaldo Cukur Rambut sama Pacarnya
Bosan tentu menjadi kata yang lumrah saat menjalani isolasi diri di tengah wabah virus corona seperti sekarang. Namun alih-alih mati gaya, Cristiano Ronaldo justru punya cara unik untuk mengusir kejenuhannya.
Ya, Ronaldo baru-baru ini kedapatan cukur rambut di sela-sela mengisolasi diri di kediamannya. Yang cukup menarik, bintang Juventus itu tidak memangkas rambutnya di salon mewah nan mahal, melainkan hanya dipotong oleh pacarnya, Georgina Rodriguez.
2. Saddil Ramdani Jadi Tersangka, Begini Komentar Indra Sjafri
Direktur teknik PSSI Indra Sjafri mengaku belum begitu tahu terkait kasus yang menimpa mantan anak asuhannya di timnas Indonesia U-19 atau U-22 Saddil Ramdani. Indra menyebut kalau Saddil adalah orang yang baik.
Baca Juga: Kapolri Terbitkan Aturan Tindak Tegas Penghina Jokowi & Pejabat Saat Corona
Sebagaimana diketahui, Saddil Ramdani telah ditetapkan sebagai tersangka atas kasus dugaan penganiayayan. Kasus tersebut kini sedang ditangani oleh Polres Kendari.
3. Gong Oh-kyun Positif Covid-19, Indra Sjafri: Semoga Diberikan Kekuatan
PSSI telah mengumumkan salah satu jajaran pelatih timnas Indonesia Gong Oh-kyun positif terpapar virus Corona Covid-19. Hal itu diumumkan oleh PSSI, Sabtu (4/4/2020).
Kabar ini tentu cukup mengejutkan. Apalagi, asisten dari manajer pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong itu tidak mengalami gejala telah terpapar virus corona.
Berita Terkait
-
Telepon Misterius Cristiano Ronaldo Pada 2019 Bikin Ivan Rakitic Menyesal
-
Cetak 100 Gol dalam 104 Laga, Harry Kane Lewati Rekor Cristiano Ronaldo dan Erling Haaland
-
Masalah Gaji, Mantan Klub Saddil Ramdani Disanksi FIFA
-
Harry Kane Selangkah Lagi Pecahkan Rekor Gol Cristiano Ronaldo dan Erling Haaland
-
Adrian Wibowo dan Miliano Jonathans Berselisih Silang Pendapat, Ada Apa?
Terpopuler
- 10 Rekomendasi Tablet Harga 1 Jutaan Dilengkapi SIM Card dan RAM Besar
- 5 Rekomendasi Motor Listrik Harga di Bawah Rp10 Juta, Hemat dan Ramah Lingkungan
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
Erling Haaland Ungkap Rahasia Ketajaman Musim Ini. Sosok Ini Jadi Penyemangat
-
Cieeee... Nadeo Argawinata Bikin Patrick Kluivert Senyam-senyum
-
Timnas Indonesia Diremehkan, Diprediksi Jadi Juru Kunci di Bawah Arab Saudi dan Irak
-
Ole Romeny Dapat Pelajaran Berharga Gara-gara Cedera di Piala Presiden 2025
-
Hadapi Timnas Indonesia, Penyerang Arab Saudi: Dengan Izin Allah Kami akan Raih Poin Penuh
-
Ahmed Al-Ali, Wasit Arab Saudi vs Timnas Indonesia Juga Punya 'Pahala', Patrick Kluivert Tenang Yah
-
Momok Timnas Indonesia Tidak Cedera Parah, Siap Tempur di Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Pep Guardiola Catat 250 Kemenangan Tercepat, Kalahkan Rekor Sir Alex Ferguson
-
Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi, Maarten Paes: Ada Sedikit Luka
-
Cerita Nathan Ake Kenang 2 Pemain Timnas Indonesia Sandy Walsh dan Thom Haye