Suara.com - Penyerang Atletico Madrid, Alvaro Morata, dikenal sebagai suami yang romantis dan sayang dengan keluarga. Ia pun kerap membagikan momen kebahagiaan di Instagram pribadinya.
Terbaru, mantan pemain Chelsea ini memamerkan potret mesra bersama istrinya, Alice Campello, di sebuah kamar. Morata dan Alice saling bertatap mata dengan jarak yang sangat dekat.
Morata juga menuliskan kalimat cinta yang romantis di keterangan foto tersebut. Para wanita pun dijamin meleleh jika mendengar kata-kata manis tersebut.
"Saya akan memilih Anda seribu kali lagi tanpa berpikir sejenak. Saya bangga padamu. Terlalu bangga," tulis mantan striker Real Madrid tersebut.
Morata dan Alice sendiri telah menikah pada 2017 lalu. Setelah setahun berumah tangga, pasangan yang sempat tidak mendapat restu dari orangtua sang wanita ini dikaruniai buah hati kembar.
Putra kembar mantan pemain Juventus ini diberi nama leonardo dan Alessandro. Kini, Alice tengah mengandung anak ketiga Morata. Kabar kehamilan anak ketiga keduanya ini resmi diumumkan pada Februari 2020.
Berita Terkait
-
Diego Costa Bikin Selebrasi Gol Angkat Jersey, Ini Artinya
-
Gol Diego Costa Tak Cukup Hadirkan Kemenangan buat Atletico di San Mames
-
Link Live Streaming Athletic Bilbao vs Atletico Madrid dan Susunan Pemain
-
Liga Spanyol Restart, Simeone Bakal Konversi Marcos Llorente Jadi Striker
-
Ditawari Stadion Wanda Metropolitano, Real Madrid Tolak Niat Baik Atletico
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Ivar Jenner Cs Takluk dari FC Emmen, Tim Geypens Absen karena Cedera Kepala
-
Beri Harapan Bela Timnas Indonesia, Pemain Keturunan Surabaya Kini Berbanderol Rp43 Miliar
-
Jadwal Pertandingan Arema FC vs Persija Jakarta di Super League Sore Ini
-
Hitung-hitungan Timnas Indonesia ke 32 Besar Piala Dunia U-17 2025 usai Kalah dari Brasil
-
Denda Thom Haye dan Shayne Pattynama Lebih Mahal dari 7 Pemalsu Dokumen Naturalisasi Malaysia
-
Timnas Italia Panggil Striker Liga Arab untuk Hadapi Moldova dan Norwegia
-
Bek Brasil Akui Timnas Indonesia U-17 Merepotkan: Skor Memang 4-0, tapi...
-
Aksi Solidaritas Skuad FC Twente untuk Mees Hilgers yang Sedang Terpuruk
-
Sinyal Positif Mauro Zijlstra Siap Gabung Timnas Indonesia U-23 Hadapi Mali
-
Tolak Menyerah Usai Dihajar Brasil, Nova Arianto Minta Satu Hal dari Skuad Timnas Indonesia U-17