Suara.com - Sosok Lotta Okvist sering dijuluki sebagai pemain tercantik tim wanita Manchester United. Tak ayal, ia pun kini memiliki banyak penggemar di media sosial.
Sementara dari sepak bola dalam negeri, manajer pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, mengungkap alasan memanggil Jack Brown untuk mengikuti training camp (TC) di Jakarta.
Berikut lima berita sepak bola hits dan menarik di kanal bola Suara.com, sepanjang Kamis (13/8/2020) yang kami rangkum di bawah ini:
1. Berbalut Bikini, Yuk Intip Potret Seksi Lotta Okvist Bek Tim Wanita MU
Sosok Lotta Okvist sering dijuluki sebagai pemain tercantik tim wanita Manchester United. Tak ayal, ia pun kini memiliki banyak penggemar di media sosial.
Lotta Okvist memulai kariernya sebagai pesepak bola profesional sejak 2016. Kala itu, ia bermain untuk tim wanita ternama di Swedia, Umea IK.
2. Ini Alasan Shin Tae-yong Panggil Jack Brown Ikut TC Timnas Indonesia U-19
Manajer pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, mengungkap alasan memanggil Jack Brown untuk mengikuti training camp (TC) di Jakarta. Juru taktik asal Korea Selatan itu ingin melihat kemampuan sang pemain sebelum berangkat pemusatan latihan ke luar negeri.
Baca Juga: Ditendang Shin Tae-yong dari Timnas U-19, Sutan Zico: Pasti Kecewa, Tapi...
Pesepakbola yang berkarier bersama klub Inggris, Lincoln City itu sudah tiba di Indonesia sejak Selasa (11/8/2020). Ia juga telah ikut latihan bersama rekan-rekan lainnya di Timnas Indonesia U-19 hari ini, Kamis (13/8/2020).
3. Barcelona vs Bayern, Griezmann Ingatkan Ancaman Bukan Hanya Lewandowski
Penyerang Barcelona, Antoine Griezmann memprediksi akan sulit untuk menghentikan striker Bayern Munich, Robert Lewandowski. Namun dia mengingatkan, bukan hanya Lewandowski yang berbahaya di Bayern.
Barcelona akan menghadapi ujian berat menghadapi Bayern Munich pada laga perempat final Liga Champions di Estadio Da Luz, Portugal, Sabtu (15/8/2020) dini hari WIB.
Tag
Berita Terkait
-
Bukan Carrick Ball, Ternyata Ini Strategi Manchester United Saat Tekuk Manchester City
-
Diserang Sang Anak, Giliran Eks Rekan di Manchester United Bongkar Sisi Buruk David Beckham
-
Batal Jadi Pelatih Timnas Indonesia, John Heitinga Disebut Terima Kontrak Aneh di Tottenham
-
Penasihat Teknis PSSI Jordi Cruyff Disebut Bakal Seret Ajax ke Jurang Lebih Dalam
-
Perseteruan dengan Lisandro Martinez Belum Selesai, Paul Scholes Ungkap Fakta Baru
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 7 Sepatu Nike Tanpa Tali yang Praktis dan Super Nyaman untuk Lansia
Pilihan
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
-
Hashim dan Anak Aguan Mau Caplok Saham UDNG, Bosnya Bilang Begini
-
Harga Kripto Naik Turun, COIN Pilih Parkir Dana IPO Rp220 Miliar di Deposito dan Giro
-
Prabowo Cabut Izin Toba Pulp Lestari, INRU Pasrah dan di Ambang Ketidakpastian
Terkini
-
5 Pemain Keturunan Bisa Jadi Kunci Timnas Indonesia di FIFA Series 2026
-
Jebolan Europa League Selangkah Lagi Perkuat Persija Jakarta, Siapa Dia?
-
Setelah Ivar Jenner, Persija Siapkan Kejutan Besar, Ragnar Oratmangoen ke Jakarta?
-
Gol Cepat Beckham Putra ke Gawang Persija Jadi Ajang Pembuktian Khusus bagi John Herdman
-
2 Kelebihan Timnas Indonesia di FIFA Series 2026 Versi Erick Thohir
-
Umuh Muchtar Pastikan Persib Rekrut Pemain Asing Baru, Besok Sudah Ikut Latihan?
-
Alasan Arteta Lepas Ethan Nwaneri ke Marseille: Dia Butuh Jam Terbang yang Lebih Layak
-
Liga Champions: Arne Slot Beri Sinyal Mo Salah Starter Meski Baru Pulang dari Piala Afrika
-
Kans MU Hajar Persija Jakarta Sangat Besar
-
Jayden Oosterwolde: Mereka Hubungi Saya Tiap bulan, Apakah Ingin Bermain untuk Timnas Indonesia