Suara.com - Mantan Pelatih Timnas Indonesia, Luis Milla, memberikan dukungan kepada korban bencana alam yang melanda Tanah Air sejak awal 2021.
Menurut catatan Badan Nasional Penanggulanan Bencana (BNPB) tercatat ada sebanyak 185 bencana telah terjadi dalam di Januari 2021 ini. Bencana hidrometeorologi seperti banjir, tanah longsor dan puting beliung terjadi paling banyak.
Catatan BNPB, sebanyak 127 kejadian banjir terjadi di beberapa wilayah Tanah Air, sedangkan tanah longsor 30 dan puting beliung 21. Kejadian bencana lain yang tercatat yaitu gelombang pasang 5 dan gempa bumi 2.
Sejumlah bencana alam yang terjadi itu juga menimbulkan banyak korban. Selain itu, banyak orang mengalami luka-luka serta terjadi kerusakan fasilitas baik umum atau pribadi.
Melihat bencana alam yang terjadi di Indonesia, Luis Milla pun menunjukkan kepeduliannya. Hal tersebut diketahui dari postingan di Stories Instagram Luis Milla pada Jumat (22/1/2021) lalu.
"Semua dukunganku untuk semua orang Indonesia yang tinggal di daerah gempa Sulawesi, letusan gunung berapi di Jawa, dan banjir Kalimantan," tulis Luis Milla.
Dukungan Luis Milla sendiri ini memang bukan hal mengejutkan karena Indonesia sudah memiliki tempat tersendiri di hari pelatih sepak bola asal Spanyol tersebut.
Sebab, meski sudah tidak menangani timnas, Luis Milla masih sering menunjukkan kecintaannya kepada Indonesia. Dia sering membagikan momen saat menjadi pelatih Timnas Indonesia.
Terlepas dari itu, sejak dipecat PSSI Luis Milla sendiri masih belum terjun lagi untuk melatih. Namun, dia masih menghabiskan waktu untuk menjadi analis di Liga Spanyol.
Baca Juga: Operasi ACL, Penyerang Timnas U-19 Jack Brown Wajib Istirahat Enam Bulan
Berita Terkait
-
Ingin Cabut dari Barca, Luis Milla Minta Lionel Messi Jangan Tiru Ronaldo
-
Luis Milla Minta Messi Jangan Tiru Ronaldo Tinggalkan La Liga
-
Luis Milla Yakin Eden Hazard Ikuti Jejaknya di Real Madrid
-
Tanpa Sergio Ramos, Milla Pesimistis Real Madrid Menang di Markas Barcelona
-
Luis Milla Bicara Peluang Timnas Indonesia U-19 di Piala Dunia U-20
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Statistik dan Rapor Pemain Timnas Indonesia Akhir Pekan Kemarin, 2 Orang Cetak Gol
-
Sukses Berperan Bagi Kemenangan Besar Monchengladbach, Kevin Diks Dipuji Pelatih
-
Klasemen Liga Italia Memanas Juventus Geser Napoli dan AS Roma Usai Menang Telak Lawan Cremonese
-
Klasemen Super League 2025 Terbaru: Persib Bandung Geser Borneo FC dari Puncak Usai Tekuk Persija
-
Hasil Piala Prancis: PSG Tersingkir Usai Kalah Tipis 0-1 dari Rival Sekota Paris FC
-
Hasil Liverpool vs Barnsley Skor 4-1, Dominik Szoboszlai dan Florian Wirtz Cetak Gol Edan!
-
Michael Carrick Kandidat Terkuat Pelatih Sementara Manchester United Gantikan Ruben Amorim
-
Alvaro Arbeloa Resmi Jadi Pelatih Real Madrid Gantikan Xabi Alonso
-
Real Madrid Pecat Xabi Alonso Usai Kalah dari Barcelona di Final Piala Super Spanyol 2026
-
Nasib Igor Thiago, Bersinar di Premier League, Diprediksi Gagal Tampil di Piala Dunia 2026