Suara.com - Gagal meraup poin maksimal di dua pertandingan terakhirnya, Manchester United kembali mendapat kesempatan untuk kembali ke jalur kemenangan di Liga Inggris 2020/2021.
Manchester United akan menerima lawatan Southampton di Old Trafford pada laga pekan ke-22, Rabu (3/2/2021) dini hari pukul 03.15 WIB,
Armada Ole Gunnar Solskjaer wajib meraup poin penuh jika tidak ingin semakin tertinggal dari sang rival sekota, Manchester City yang semakin mantap di puncak klasemen sementara.
Manchester United saat ini masih tertahan di peringkat kedua papan klasemen Liga Inggris dengan koleksi 41 poin dari 21 pertandingan.
Mereka terpaut tiga poin dari Manchester City di puncak, dan repotnya sang rival masih memiliki tabungan satu laga yang belum dimainkan.
Lawan Manchester United sendiri, Southampton kini bercokol di peringkat ke-11 klasemen dengan raihan 29 angka dari 20 laga yang telah dimainkan.
Tim besutan Ralph Hasenhuttl masih berjarak 10 poin dengan zona empat besar.
Partai Manchester United vs Southampton bisa Anda saksikan secara live streaming dengan meng-klik tautan berikut.
Baca Juga: Gabung Liverpool Bak Mimpi di Siang Bolong bagi Ben Davies
Berita Terkait
-
Paul Pogba Garda Terdepan Bersama 70 Atlet Dunia Desak UEFA Sanksi Israel
-
Saat Manajemen Manchester United Tak Lagi Sejalan dengan Ruben Amorim
-
Paul Scholes Ragukan Arsenal, Yakin Manchester City Favorit Juara Premier League
-
Legenda Manchester United Cibir Florian Wirtz seperti Anak Kecil di Lapangan
-
Waduh! Jose Mourinho Gak Bayar Tagihan Hotel Rp15 Miliar, Mendadak Bangkrut?
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- Promo Superindo Hari Ini 10-13 November 2025: Diskon Besar Awal Pekan!
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
Pilihan
-
Tekad Besar Putu Panji Usai Timnas Indonesia Tersingkir di Piala Dunia U-17 2025
-
Cek Fakta: Viral Isu Rektor UGM Akui Jokowi Suap Rp100 Miliar untuk Ijazah Palsu, Ini Faktanya
-
Heimir Hallgrimsson 11 12 dengan Patrick Kluivert, PSSI Yakin Rekrut?
-
Pelatih Islandia di Piala Dunia 2018 Masuk Radar PSSI Sebagai Calon Nahkoda Timnas Indonesia
-
6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
Terkini
-
PSMS Medan Pede Curi Poin dari Markas Persekat Tegal
-
Paul Pogba Garda Terdepan Bersama 70 Atlet Dunia Desak UEFA Sanksi Israel
-
Pegadaian Championship: Sumsel United Usung Misi Tiga Poin Lawan Persikad Depok
-
Girang Dipanggil Lagi ke Timnas Brasi, Fabinho: Terasa Debut Pertama
-
Langkah Besar Arsenal! Rekrut Sosok Penting dari Napoli, Siapa Dia?
-
Tekad Besar Putu Panji Usai Timnas Indonesia Tersingkir di Piala Dunia U-17 2025
-
Piala Dunia 2026 Jadi Ajang Perpisahan Cristiano Ronaldo?
-
Winger Lincah di Liga Swiss Ini BerdarahPekalongan-Jerman, Nama Bapaknya Mursyid
-
Bantah Latih Indonesia, Ini Pernyataan Lengkap Heimir Hallgrimsson: Sori Ye
-
Kakeknya dari Bekasi, Perkenalkan Kay van Dorp Rekan Setim Anak Ronald Koeman