Suara.com - Bek Bhayangkara Solo FC, Nurhidayat Haji Haris belum lama ini merayakan hari jadi pacaran yang pertama dengan kekasihnya, Sarah Ahmad Almusaiteer. Di perayaan hari jadi itu, Sarah Ahmad berharap hubungannya bisa langgeng.
Nurhidayat dan Sarah Ahmad merupakan pasangan yang sering mengumbar keromantisan di media sosial. Terbaru, Sarah Ahmad membagikan momen sedang merayakan anniversary satu tahun dengan Nurhidayat.
Melalui Stories Instagramnya pada Sabtu (6/2/2021), Sarah Ahmad membagikan sebuah foto kue yang juga dilengkapi lilin. Pada kue tersebut tertulis 'Happy Anniversary Sayang'.
Sarah Ahmad juga tak lipa meniliskan harapannya di hari jadi pacaran yang setahun bersama Nurhidayat. Dia meminta doa agar hubungannya dengan Nurhidayat supaya langgeng.
"Doain ya semoga langgeng terus sampe tua! @nurhidayatnh23." tulis Sarah Ahmad.
Kendati demikian, di postingan lainnya Sarah Ahmad mengaku tidak mau menunggah kado di hari Anniversari-nya kali ini. Sebab, hal itu bisa membuat namanya disorot.
Sebelumnya, nama Sarah Ahmad memang jadi sorotan ketika dia merayakan hari jadi pacaran dengan Nurhidayat. Sebab, dia diberikan kado mewah oleh Nurhidayat.
Nurhidayat memberikan kado mobil mini cooper di hari jadi pacaran yang keenam bulan. Alhasil momen itu turut mendongkrak kepopuleran Sarah Ahmad yang kini sudah memiliki pengikut Instagram mencapai 113 ribu.
Baca Juga: Dipanggil TC Timnas Indonesia U-23, Osvaldo Haay Jadikan Sebagai Obat Rindu
Tag
Berita Terkait
-
Pacar Nurhidayat Ngakak Diberitakan Sakit karena Overdosis Makan Kangkung
-
Ditanya Netizen Kapan Nikah, Ini Jawaban Kocak Pacar Nurhidayat
-
Pamer Warna Rambut Baru, Pacar Nurhidayat Disebut Mirip Barbie Hidup
-
Pamer Foto Mesra dengan Sarah Ahmad, Nurhidayat Tulis Pesan Romantis
-
Ditanya Resolusi 2021, Nurhidayat: Juara SEA Games dan Cepat Nikah
Terpopuler
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- Biodata dan Pendidikan Gus Elham Yahya yang Viral Cium Anak Kecil
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Timnas Indonesia U-22 Takluk 0-3 dari Mali: Indra Sjafri Banyak PR Jelang SEA Games 2025
-
Toni Kroos Tegas: Arda Guler Bukan Penerus Saya di Real Madrid
-
Lamine Yamal Desak Barcelona dan Spanyol Berdamai Demi Laga Melawan Lionel Messi
-
Badai Cedera Hantam Chelsea! Enzo Maresca Pusing Berat
-
Giovanni van der Poel, Pemain Keturunan Indonesia Junior Dean James di Go Ahead
-
Timnas U-22 Indonesia Tertinggal 0-2 dari Mali, Banyak Peluang Nihil Gol
-
Disingkirkan Amorim, Masa Depan Kobbie Mainoo di Manchester United Kian Suram
-
Charly van Oosterhout, Wonderkid Ajax Keturunan Indonesia: Kakek Lahir di Sorong
-
Norwegia Hampir Pasti ke Piala Dunia 2026, Erling Haaland Menggila di Ruang Ganti
-
Jesse Lingard Tak Menyesal Tinggalkan MU Kini Hidup Mewah di Korea bak Bintang K-Pop