Suara.com - Manchester City meraih pencapaian fantastis di semua kompetisi musim ini. The Citizens selalu menang dalam 18 laga secara beruntun usai menundukkan Arsenal dini hari tadi.
Kemenangan ke-18 diukir Manchester City melalui kemenangan tipis 1-0 atas Arsenal di Stadion Emirates, London, Senin (22/2/2021) dini hari WIB. Gol tunggal City dicetak oleh Raheem Sterling.
Berkat kemenangan tersebut, Manchester City kini makin nyaman di puncak klasemen Liga Inggris dengan koleksi 59 poin. Merek unggul 10 angka atas pesaing terdekat Manchester United (49) yang baru saja mengalahkan Newcastle United 3-1.
Sementara kekalahan membuat Arsenal terjerembab di papan bawah klasemen. The Gunners tak beranjak dari posisi kesepuluh dengan 34 poin dari 25 pertandingan.
Menurut catatan Opta, Manchester City belum pernah kehilangan poin sejak 16 Desember 2020, atau saat ditahan imbang West Bromwich Albion 1-1. Rekor ini makin fantastis karena City terakhir kalah pada 22 November 2020, kala ditundukkan Tottenham Hotspur dengan skor 0-2.
Dengan catatan tersebut, Manchester City sudah 13 laga tidak terkalahkan di Liga Inggris. Jika ditotal, mereka belum terkalahkan sebanyak 18 kali di semua kompetisi.
Sementara itu, Manchester City mengalahkan Arsenal dengan gol cepat yang dilakukan Sterling pada menit ke-2. Gol Sterling terbilang sangar karena dia mampu mengungguli lompatan bek jangkung Arsenal, Rob Holding untuk menyambut umpan silang Riyad Mahrez.
Selepas gol pertama, Manchester City semakin menguasai pertandingan. Mereka mencatatkan empat tembakan berbanding nol tembakan dari Arsenal pada 15 menit pertama jalannya pertandingan, demikian catatan Liga Inggris.
Pada pertandingan Liga Inggris berikutnya, Manchester City akan menjamu tim peringkat empat West Ham United pada Sabtu (27/2/2021) depan. Laga ini dipredikti bakal berjalan sengit, mengingat tim tamu sedang on fire.
Baca Juga: Hasil Bola Tadi Malam: Liga Inggris, Liga Italia, La Liga, hingga Ligue 1
Berita Terkait
-
Chelsea Serang Balik Enzo Maresca, Disebut Tak Punya Ketahanan Mental dan Kedewasaan Emosi
-
Manchester City Terpaut 4 Poin dari Arsenal, Pep Guardiola Dituntut Konsistensi
-
Pep Guardiola Puji Dampak Instan Rodri Usai Pulih Cedera dalam Laga Kontra Sunderland
-
Pep Guardiola Ungkap Satu Hal Positif dari Kegagalan Manchester City Kalahkan Sunderland
-
Debut Alysson da Rocha di Aston Villa Pakai Nomor 47 Siap Perkuat Lini Serang Unai Emery
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Mantan Striker Liverpool Resmi Gabung Klub Uni Emirat Arab
-
Bak Final, Persijap Jepara Tatap Serius Duel Lawan Persija Jakarta
-
Wahyudi Hamisi Siap Balas Kekalahan Telak Persijap Saat Hadapi Persija Jakarta di BRI Super League
-
Statistik Kemenangan John Herdman Lebih Bagus dari Shin Tae-yong dan Patrick Kluivert
-
Piala AFF dan ASEAN Cup, Apa Bedanya Sih?
-
Daftar Bomber Italia Paling Subur Sepanjang 2025: Mateo Retegui Teratas, Pemain Fiorentina Dominan
-
Selamat Datang John Herdman, Pelatih Timnas Indonesia! Kontrak Kerja Sudah Rampung
-
Mees Hilgers Siap Angkat Kaki dari FC Twente Usai Pulih dari Cedera
-
Bukan Cuma Pescara, Bek Persib Bandung Diminati 2 Tim Liga Italia Lainnya
-
Chelsea Serang Balik Enzo Maresca, Disebut Tak Punya Ketahanan Mental dan Kedewasaan Emosi