Suara.com - Gelandang Manchester United, Bruno Fernandes, bisa dibilang sebagai pemain tengah terbaik saat ini. Namun, di masa mudanya ia sempat disebut tidak mirip dengan pesepak bola.
Sementara AS Roma akan menjamu Shakhtar Donetsk pada pertandingan leg pertama babak 16 besar Liga Europa malam ini. Serigala Ibukota siap mengamankan hasil positif di kandang sendiri.
Berikut lima berita sepak bola terkini versi Suara.com, periode Kamis (11/3/2020) :
1. Viral Foto Lawas Bruno Fernandes, Tampilannya Disebut Tak Mirip Pemain Bola
Gelandang Manchester United, Bruno Fernandes, bisa dibilang sebagai pemain tengah terbaik saat ini. Namun, di masa mudanya ia sempat disebut tidak mirip dengan pesepak bola.
Bruno Fernandes mengawali kariernya sebagai pesepak bola dengan tim Portugal, Boavista FC. Lalu pelatih yang bernama Mauro Borghetti tertarik dengan bakat Bruno Fernandes yang kala itu masih berusia 17 tahun.
2. Prediksi AS Roma vs Shakhtar Donetsk di Liga Europa Malam Ini
Prediksi AS Roma vs Shakhtar Donetsk pada pertandingan leg pertama babak 16 besar Liga Europa malam ini. Serigala Ibukota siap mengamankan hasil positif di kandang sendiri.
Baca Juga: 5 Fakta Menarik Jelang Laga Tottenham vs Dinamo Zagreb
Pertandingan Roma vs Shakhtar Donetsk akan digelar di di Olimpico pada Jumat (12/03/21) dini hari WIB. Tentu saja, Roma siap mengambil keuntungan sebagai tuan rumah dalam pertandingan ini.
3. Pacar Gian Zola Pamer Foto dengan Gaya Jongkok, Warganet: Kebelet!
WAGs Persib Bandung, Ghea Youbi, selalu berhasil menyita perhatian warganet lewat unggahan di media sosial Instagram-nya. Terbaru, kekasih Gian Zola ini tak malu untuk tampil dengan gaya yang nyeleneh.
Pada Rabu (10/3/2021), Ghea Youbi membagikan potret dirinya sedang melakukan gaya yang tidak biasa. Mengenakan kaus ketat dan celana panjang, Ghea Youbi tampak nanggung saat ingin jongkok.
Berita Terkait
-
Dirumorkan Ogah Perpanjang Kontrak, Luis Enrique ke Manchester United?
-
Darren Fletcher Kembali Pimpin Manchester United saat Hadapi Brighton di Piala FA
-
Casemiro Blunder, Darren Fletcher Geleng-geleng, Gary Neville Murka
-
Siapa Benjamin Sesko? Striker MU yang Baru Buka Keran Gol Setelah Puasa 65 Hari
-
Hasil Liga Inggris Tadi Malam: Klasemen Berubah Drastis, Man City dan MU Tertahan
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
-
Unilever Jual Sariwangi ke Grup Djarum Senilai Rp1,5 Triliun
Terkini
-
Bojan Hodak Ngeri Komentari Wasit di Laga Persib Bandung vs Persija Jakarta
-
Negara yang Diperkuat Gelandang Leicester City Ajak Timnas Indonesia Tanding di FIFA Matchday
-
Pertama Kali ke GBLA? Ini Panduan Transportasi dan Tribun Favorit Bobotoh Jelang Persib vs Persija
-
Eks Junior Kevin Diks Bikin Barcelona Panen Cuan, Beli Murah Kini Nilai Jual Meroket
-
Langkah Manajemen Persib Bandung untuk Antisipasi Kehadiran Suporter PersijaJakarta
-
Rumor ke Persib Berakhir Sudah: FC Dallas Rilis Jadwal Pramusim Padat untuk Maarten Paes
-
GBLA Siaga Satu, Polda Jabar Ambil Alih Keamanan Duel Panas Persib vs Persija
-
Artis yang Dilarang Konser di Indonesia Bakal Bawakan Lagu Resmi Piala Dunia 2026, Siapa Dia?
-
Dirumorkan Ogah Perpanjang Kontrak, Luis Enrique ke Manchester United?
-
Inter Milan Jauhi Napoli, Chivu Peringatkan Bahaya Serie A: Musim Ini Penuh Jebakan