Suara.com - Pelatih PSMS Medan, Ansyari Lubis, menyebutkan tim asuhannya membutuhkan sejumlah tambahan pemain dan yang sangat dibutuhkan adalah yang memiliki loyalitas tinggi terhadap tim.
"Kita tidak cari pemain mahal tapi yang punya skill dan terutama pemain tersebut juga harus punya loyalitas terhadap tim," kata Ansyari Lubis di Medan, Senin (24/5/2021).
PSMS saat ini tengah melobi enam pemain yang menjadi incaran untuk memperkuat tim menghadapi Liga 2 Indonesia yang rencananya akan bergulir Juli mendatang.
Dalam menentukan pemain incaran, mantan pemain tim nasional itu membeberkan beberapa kriteria, selain memiliki motivasi, pemain tersebut juga diharapkan menjadi pembeda dalam tim.
"Dasar kita memilih pemain , harus punya motivasi untuk mengangkat tim. Dia juga bisa jadi pembeda, serta punya semangat dan loyalitas tinggi," katanya menambahkan.
Ia juga menyampaikan dalam pemilihan sosok pemain baru nantinya, tidak dilakukan secara pribadi atas kemauan dirinya, melainkan masukan tim pelatih lain.
Dalam berburu pemain, dirinya juga tidak berpatok terhadap harga melainkan kemampuan.
"Saya dibantu dengan staf. Ada Legimin ada Saragih sebagai asisten pelatih. Apalagi Legimin saat jadi pemain banyak kenal pemain lainnya. Artinya masukan-masukan itu yang paling kita butuhkan dan pemain yang kita ambil itu memang sesuai dengan kebutuhan yang ada di tim," pungkas Ansyari Lubis seperti dimuat Antara.
Baca Juga: Polri Keluarkan Izin Liga 1 dan Liga 2 Paling Lambat 27 Mei
Berita Terkait
-
Profil Ronny Pasla, dari Lapangan Tenis hingga Jadi Ikon di Bawah Mistar Timnas Indonesia
-
Kiper Muda Rizki Nurfadilah Korban TPPO: Disiksa hingga Disuruh Nipu Orang China
-
Kronologis Kiper Muda Rizki Nurfadilah Jadi Korban TPPO: Berawal Pesan Misterius di FB
-
Siapa Datu Nova Fatmawati? Bos Baru PSIS Semarang, Istri Bos Persela Lamongan
-
PSMS Medan Pede Curi Poin dari Markas Persekat Tegal
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Hasil PSM vs Bali United: Rekor Gol Tercepat Mustafic Warnai Kemenangan Serdadu Tridatu di Parepare
-
Persija Jakarta Hadirkan Terobosan Baru, Jembatani Sepak Bola dan Literasi Investasi
-
Latihan Digeruduk The Jakmania Jelang Hadapi Persib, Persija Sambut Positif
-
Kapan Pertandingan Perdana John Herdman Sebagai Pelatih Timnas Indonesia?
-
Lamine Yamal Lampaui Haaland dan Mbappe Jadi Pemain Termahal Sejagat
-
Filosofi Permainan Cepat John Herdman Bisa Mengubah Gaya Timnas Indonesia Jadi Lebih Agresif
-
Borneo FC Tumbang dari Persita, Duel Klasik Persib vs Persija Penentu Juara Paruh Musim
-
Manchester City Resmi Rekrut Antoine Semenyo Senilai Rp1,3 Triliun
-
Hasil Persita vs Borneo FC 2-0: Pendekar Cisadane Tak Tertahankan Masuk Persaingan Papan Atas
-
Rekor Unbeaten Akhirnya Runtuh! Sunderland Babak-belur di Markas Brentford