Suara.com - Timnas Indonesia dan Thailand akan saling berhadapan dalam laga Grup G Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Asia di Stadion Al Maktoum, Dubai, Uni Emirat Arab, Kamis (3/6/2021).
Merujuk data Transfermarkt, Selasa (1/6/2021), dalam lima pertemuan terakhir, skuad Garuda kalah dominan dari tim berjuluk War Elephants.
Timnas Indonesia menatap kualifikasi Piala Dunia 2022 ini tanpa beban. Skuad Merah Putih sudah dipastikan tidak lolos lantaran selalu kalah di lima pertandingan sebelumnya.
Sementara bagi Thailand, pertandingan ini sangat penting. Tim besutan Akira Nishino yang bertengger di peringkat ketiga klasemen masih berpeluang lolos ke putaran final Piala Dunia di tiga laga sisa ini.
Timnas Indonesia dan Thailand kali pertama berjumpa pada Piala Merdeka 1957. Saat itu skuad Garuda menang telak 4-0.
Namun seiring berjalannya waktu, dominasi Indonesia atas Thailand mulai terkikis, hingga tim Negeri Gajah Putih itu justru jadi momok menakutkan bagi Indonesia dalam beberapa waktu terakhir.
Berikut hasil 5 pertemuan terakhir Timnas Indonesia vs Thailand
19/11/2016 Thailand 4-2 Indonesia (Piala AFF 2016)
14/12/2016 Indonesia 2-1 Thailand (Piala AFF 2016)
17/12/2016 Thailand 2-0 Indonesia (Piala AFF 2016)
17/11/2018 Thailand 4-2 Indonesia (Piala AFF 2018)
10/09/2019 Indonesia 3-0 Thailand (Kualifikasi Piala Dunia 2022)
Baca Juga: Timnas Indonesia Keok di 2 Uji Coba, STY: Laga Sesungguhnya Baru akan Dimulai!
Tag
Berita Terkait
-
Indonesia vs Thailand: Duel Taktik Shin dan Nishino, Siapa Unggul?
-
Jaga Fokus Jelang Kualifikasi Piala Dunia, Timnas Indonesia Dilarang Keluar Hotel
-
Lupakan Kekalahan, Evas Dimas Fokus ke Laga Kualifikasi Piala Dunia 2022
-
5 Hits Bola: Janji Guardiola Usai Man City Kalah di Final Liga Champions
-
Timnas Indonesia Dua Kali Keok di Laga Uji Coba
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
Terkini
-
Kutukan Trofi Berakhir, Harry Kane Siap Setia Lebih Lama Bareng Bayern Muenchen
-
Prediksi Lini Tengah Timnas Indonesia usai Eks Kapten Feyenoord Dinaturalisasi: Mewah dan Mematikan!
-
Bojan Hodak Janji Sabar Tunggu Layvin Kurzawa ON Maksimal karena Lama Tak Merumput
-
Harry Maguire Bongkar Rahasia Carrick Bangkitkan MU, Sebut Cunha Pemain Paling Beda di Lapangan
-
Prediksi Skor Benfica vs Real Madrid: Adu Taktik Jose Mourinho Lawan Mantan Anak Asuh
-
3 Permata Tersembunyi, Para Pemain Keturunan Ini Bisa Jadi Target Kejutan John Herdman di Eropa
-
Pratama Arhan Jawab Rumor Pulang Kampung Susul Shayne Pattynama ke Super League
-
Nonton di HP! Link Live Streaming Timnas Futsal Indonesia vs Korea Selatan, Kick-off 19.00 WIB
-
Jadwal Lengkap Piala Asia Futsal 2026, Timnas Indonesia Ditantang Korea Selatan
-
Shayne Pattynama Hengkang ke Persija, Sandy Walsh Dipastikan Bertahan di Buriram United