Suara.com - Tim favorit Portugal harus tersingkir di babak 16 besar Euro 2020 setelah kalah dari Belgia. Pelatih Portugal Fernando Santos mengakui bahwa mereka sangat kecewa dan beberapa pemainnya ada yang menangis atas kekalahan ini.
Pada pertandingan Belgia vs Portugal di Stadion La Cartuja, Sevilla, Spanyol, Senin (28/9/2021) WIB, Cristiano Ronaldo dan kawan - kawan sebetulnya tampil lebih agresif sejak awal dan melancarkan beberapa serangan berbahaya.
Dikutip dari livescore, Portugal melepaskan 18 tembakan dan 6 di antaranya mengarah ke gawang. Sementara Belgia hanya memiliki satu tembakan on target dari lima kali usaha mereka.
Gol tunggal Thorgan Hazard di menit ke-42 akhirnya memastikan kemenangan Belgia. Sementara Portugal sudah harus angkat kaki di babak 16 besar ini dan pelatih Fernando Santos pun mengaku mereka kecewa.
"Kami kecewa dan sedih. Saya punya beberapa pemain yang menangis di ruang ganti. Mereka memberikan segalanya," kata Santos kepada TVI24 seperti dilansir Livescore.
“Kekalahan adalah kekalahan. Jujur, saya tidak punya banyak kata untuk diucapkan saat ini. Kami semua menginginkannya dan kami percaya akan hal itu," lanjutnya.
"Kami memiliki kepercayaan diri dan kami yakin bahwa kami bisa mencapai final dan menang. Tidak ada keadilan atau ketidakadilan, kami kebobolan gol dan kami tidak bisa mencetak gol."
Namun demikian, Fernando Santos tetap memuji usaha para pemainnya: "Para pemain melakukan segalanya. Mereka memberi mereka apa yang mereka miliki dan tidak ada yang perlu ditunjukkan kepada mereka."
"Mereka lelah tetapi menemukan energi untuk mengatasi kesenjangan istirahat antara tim. Tapi itu tidak baik sekarang, itu hanya pembicaraan," pungkasnya.
Baca Juga: Lukaku Peluk Ronaldo usai Portugal Tersingkir dari Euro 2020
Berita Terkait
-
Kabar Buruk, Cristiano Ronaldo Umumkan Bakal Segera Pensiun
-
Hasil Piala Dunia U-17 2025: Portugal dan Tunisia Pesta 6 Gol, Jepang Menang Tipis
-
Absen 22 Tahun di Piala Dunia U-17, Portugal Siap Buat Kejutan Besar
-
Penyesalan Bintang Belgia Tak Pilih Timnas Indonesia, Kini Pintu Sudah tertutup
-
Radja Nainggolan Menyesal Tak Bisa Bela Timnas Indonesia
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Rekomendasi Bedak Cushion Anti Longsor Buat Tutupi Flek Hitam, Cocok Untuk Acara Seharian
- 10 Sepatu Jalan Kaki Terbaik dan Nyaman dari Brand Lokal hingga Luar Negeri
- 23 Kode Redeem FC Mobile 6 November: Raih Hadiah Cafu 113, Rank Up Point, dan Player Pack Eksklusif
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Pernah Juara Piala Asia, Eks Pelatih Tottenham Hotspur Disebut Cocok Tukangi Timnas Indonesia
-
Benjamin Sesko Dihujani Kritik, Amorim Pasang Badan: Dia akan Terbiasa
-
Makin Moncer! Pemain Keturunan Ini Bisa Jadi The Next Calvin Verdonk dan Dean James
-
Hasil Super League: Dua Gol Sundulan Runtukahu Bawa Persija Menang Comeback atas Arema FC
-
Florian Wirtz Dituding Penghancur Liverpool Oleh Arsene Wenger, Ini Kata Arne Slot
-
Mengerikan! Hooligan Eks Klub Eliano Reijnders Picu Kerusuhan, Anak-anak Jadi Korban
-
Tampil Gemilang, Emil Audero Frustrasi Sebut Cremonese Tak Layak Kalah dari Pisa
-
Comeback Spektakuler Persib di ACL Two: Robi Darwis Beberkan Kunci Kebangkitan
-
3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
-
2 Pemain Keturunan Indonesia Disanksi FIFA: Fans Diharap Tenang, Beda Kasus dengan Malaysia